Pilpres 2024
Viral di TikTok Pendukung Anies Dibayar Saat Hadiri Kampanye di JIS, Sosok Penyebar Minta Maaf
Kampanye akbar Capres nomor urut 1 Anies Baswedan di JIS berlangsung pada hari terakhir masa kampanye Pilpres 2024, Sabtu (10/2/2024).
Berdasarkan pantauan Kompas TV, mereka hadir dengan berdiri memenuhi lapangan Stadion JIS dan duduk di atas tribun.
Mereka yang berdiri di atas lapangan terlihat membawa bendera dari masing-masing partai pendukung seperti Partai Nasdem, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).
Sejumlah kegiatan sudah disiapkan oleh Tim Pemenangan Nasional Anies-Muhaimin (Timnas Amin). Kampanye akbar Anies-Muhaimin di JIS digelar mulai pukul 07.00 WIB hingga 12.00 WIB.
Selain di dalam stadion, Timnas Amin juga menyediakan layar besar di luar JIS dan panggung-panggung kecil di area JIS untuk mengakomodir massa yang tidak bisa masuk ke stadion.
Adapun acara Kumpul Akbar Bersatu Berani Berubah akan dimeriahkan sejumlah bintang tamu terkenal dari artis hingga komika.(*)
| Mahfud MD: Saya Lebih Baik dari Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming |
|
|---|
| Cak Imin Nilai Wacana Pembentukan Presidential Club Positif |
|
|---|
| Alasan Surya Paloh Tinggalkan Anies Baswedan Usai Kalah di Pilpres, Kini Dukung Prabowo-Gibran |
|
|---|
| PBB Takut Yusril Ihza Mahendra tak Jadi Menteri? NasDem-PKB Dukung Prabowo |
|
|---|
| Prabowo-Gibran tidak Mundur Hingga Dilantik Jadi Presiden-Wapres |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.