Pilpres 2024
Curhat Prabowo Subianto Sering Gagal Jadi Presiden Tapi Tetap Berjuang, Jadi Bahan Ejekan
Ejekan itu pun kembali diterima Prabowo setelah dirinya diusung Gerindra menjadi capres di Pilpres 2024.
Wiranto dukung Prabowo
Sementara itu, Jenderal TNI (purn) Wiranto di hadapan ribuan purnawirawan TNI-Polri dalam kegiatan reuni tersebut secara tegas memberikan dukungannya kepada Prabowo Subianto untuk maju dalam Pilpres 2024 mendatang.
Wiranto mengaku optimis, di tangan Prabowo Subianto, Indonesia akan menjadi negara maju.
"Pemimpin negara harus betul-betul memberikan kesejahteraan bagi rakyat Indonesia tetapi sampai sekarang belum berhasil mewujudkan hal itu. Syukur Alhamdulillah dengan apa yang disampaikan Pak Prabowo saya jadi optimis, baldatun thayyibatun wa rabbun ghafur bisa terwujud," tegas Wiranto di hadapan Purnawirawan, Rabu (3/5/2023), dikutip dari TribunJogja.
Dia menjelaskan semangat juang Prabowo Subianto memimpin para prajuritnya dahulu terus menyala.
Wiranto lantas berpesan kepada Prabowo, termasuk kepada purnawirawan, bahwasanya tentara boleh saja penisun, tetapi pejuang tak kenal pensiun.
"Sebagai prajurit boleh penisun tapi sebagai pejuang tidak boleh penisun. Perjuangan tentu tidak mudah harus totalitasnya untuk Indonesia," jelasnya.
Mahfud MD: Saya Lebih Baik dari Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming |
![]() |
---|
Cak Imin Nilai Wacana Pembentukan Presidential Club Positif |
![]() |
---|
Alasan Surya Paloh Tinggalkan Anies Baswedan Usai Kalah di Pilpres, Kini Dukung Prabowo-Gibran |
![]() |
---|
PBB Takut Yusril Ihza Mahendra tak Jadi Menteri? NasDem-PKB Dukung Prabowo |
![]() |
---|
Prabowo-Gibran tidak Mundur Hingga Dilantik Jadi Presiden-Wapres |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.