Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Tribun Video

Video: Harga Beras di Pasar Sentral Belopa Naik Jelang Ramadan

Memasuki bulan suci Ramadan atau Ramadhan 2023, sejumlah harga bahan pokok perlahan merangkak naik..

TRIBUN-TIMUR.COM, LUWU - Sebentar lagi umat islam akan menjalankan ibadah puasa.

Memasuki bulan suci Ramadan atau Ramadhan 2023, sejumlah harga bahan pokok perlahan merangkak naik.

Dari pantauan Tribunluwu.com, harga beras naik di Pasar Sentral Belopa naik.

Menurut salah satu pedagang, Ratna, kenaikan harga beras sudah ia rasakan sejak Februari hingga Maret.

Sekarang, harga beras yang dijual Ratna naik Rp4 ribu.

Untuk satu liter beras dibanderol Rp 11 ribu per liter.

Rahma menduga, kenaikan harga akibat kurangnya gabah hasil panen.

Tonton wawancaranya. (*)

Laporan Jurnalis Tribun Timur Muh Sauki Maulana

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved