Longsor di Maros
Breaking News: Longsor di Cenrana Jalan Poros Maros - Bone, Rumah dan Kendaraan Tertimbun
Longsor terjadi di Jalan Poros Maros - Bone, di Desa Rompegading, Kecamatan Cenrana, Maros, Sulawesi Selatan ( Sulsel ), Selasa (27/12/2022) sore.
Editor:
Edi Sumardi
DOK WARGA
Longsor di Jalan Poros Maros - Bone, di Desa Rompegading, Kecamatan Cenrana, Maros, Sulawesi Selatan ( Sulsel ), Selasa (27/12/2022) sore. Sebuah rumah tampak tertimbun.
3. Hati-hati dan waspada saat banjir
Longsor kerap ‘berteman’ baik dengan banjir.
Jika Anda harus meninggalkan lokasi berbahaya tersebut dengan segera sembari berkendara, maka berhati-hatilah.
Waspada degan jalan yang tergenang banjir, jembatan yang roboh, jalanan yang rusak, dan lainnya.
Ingatlah untuk tidak melawan arus banjir.
4. Menggulung seperti trenggiling
Dalam beberapa kasus, Anda mungkin sudah tak bisa lagi keluar dari lokasi longsor alias terjebak.
Jika Anda terjebak di area longsor, maka buatlah posisi menggulung dengan menekuk bahu ke arah bawah dan menempelkan dahi ke lutut yang tertekuk.
Posisi ini bertujuan untuk melindungi kepala Anda.
Baca berita terbaru dan menarik lainnya di Tribun-Timur.com via Google News atau Google Berita
Halaman 2 dari 2