Kesehatan
Termasuk Susah Ereksi, Inilah 20 Gejala HIV pada Pria dan Wanita
Ketika HIV menghancurkan dan merusak sel imun, pengidap yang terinfeksi penyakit ini lambat laun kekebalan tubuhnya bakal menurun.
Editor:
Muh. Irham
- Urine keruh atau berdarah
- Kandung kemih, testis, penis, atau area sekitar anus sakit
- Demam
- Sakit kepala
- Kulit ruam
- Sakit kepala
- Sakit tenggorokan
- Kelenjar getah bening bengkak
- Diare
- Sering berkeringat, terutama di malam hari
- Nyeri otot dan sendi
- Ada bisul di mulut
Jika Anda mengalami gejala HIV pada pria di atas, segera lakukan pemeriksaan HIV.
17 gejala HIV pada wanita
Sebagian gejala HIV pada wanita yang mirip dengan pria. Tapi ada juga beberapa tanda yang hanya dialami wanita.