SEA Games 2019
Dua Mahasiswa Hukum Unhas Raih Medali SEA Games 2019, Reaksi Kampus
Keduanya yakni Andi Tomy Aditya Mardana dan Andi Dasril Dwi Darmawan kini berstatus mahasiswa Pascasarjana Hukum Unhas.
Istimewa
Dua atlet asal Sulawesi Selatan, Andi Tomy Aditya Mardana dan Andi Dasril Dwi Darmawan, turut mempersembahkan medali di ajang Sea Games 2019, Filipina.
"Sebenarnya belum cukup puas, mengingat ini kali kedua mengikuti Sea Games dimana sebelumnya dapat perak juga. Pengennya sekarang bisa dapat emas tapi mungkin rezeki dari Allah dapatnya perak," ungkapnya.
Sebelum melalui Tomy, Dede dan Albiadi, Indonesia menambah pundi-pundi medali di Sea Games 2019, Filipina.
Ketiga atlet karate yang tergabung dan bertanding pada
nomor kata beregu putra ini meraih medali emas.
Mereka kalah dari Malaysia di babak final, perunggu sendiri jatuh ke tangan Vietnam dan Filipina.(tribun-timur.com)
Laporan Wartawan Tribun-Timur.com, @piyann__
Langganan berita pilihan tribun-timur.com di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribuntimur
Follow akun instagram Tribun Timur: