Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Bikin Spoiler Film Avengers: Endgame, Pria Ini Dihajar Setelah Menonton, Semoga Tak Terulang

Bikin spoiler film Avengers: Endgame, pria ini dihajar setelah menonton, semoga tak terulang.

Editor: Edi Sumardi
LIHKG VIA ASIA ONE
Seorang pria di Hong Kong menerima perawatan setelah dikabarkan dia dihajar karena memberitahukan (spoiler) film Avengers: Endgame. 

Karena sudah diantisipasi oleh publik Russo Bersaudara dilaporkan sampai meminta para penggemar untuk tidak memberitahukan film itu hingga tagar #DontSpoilTheEndgame muncul.

Apakah Spoiler Sebuah Bantuan atau Kejahatan?

Kemeriahan film Avenger: Endgame pada minggu perdana tayang di Indonesia ini terasa sangat semarak.

Bahkan, beberapa bioskop melakukan penayangan selama 24 jam.

Sama seperti film lain, kisah tentang superhero ini juga harus melawan bocoran atau Spoiler.

Bahkan, pada pemutaran perdananya di Los Angeles muncul kampanye untuk tidak membocorkan jalan cerita film tersebut.

Ya, Spoiler sering dipandang buruk bagi banyak orang.

Bocoran tersebut dianggap sebagai "perusak" kenikmatan menonton.

Avengers: Endgame (2019)
Avengers: Endgame (2019) (MARVEL STUDIOS)

Namun, benarkah demikian?

Jika banyak orang menganggap Spoiler adalah pengalaman buruk, maka pendapat berbeda diungkapkan oleh penelitian dalam jurnal Psychological Science.

Penelitian itu menunjukkan bahwa mengetahui akhir dari sebuah cerita sebelum Anda menyaksikan atau membaca sendiri sebenarnya tidak merusak pengalaman cerita tersebut.

Para peneliti menyebut hal ini sebagai "Spoiler paradox".

Dikutip dari laporan Psychology Today tahun 2011, hasil tersebut didapatkan oleh Nicholas Christenfeld dan Jonathan Leavitt dari University of California, departemen psikologi San Diego dengan melakukan tiga percobaan menggunakan 12 cerita pendek.

Percobaan pertama, para peserta diberikan Spoiler atau bocoran tentang akhir kisah sebelum diizinkan membaca.

Pada percobaan kedua, Spoiler dimasukkan sebagai paragraf pembuka cerita.

Sumber: Kompas.com
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved