TOPIK
Makassar Banjir
-
Jl Ispeksi Pam Antang Belum Bisa Diakses Motor, Ini Jalur Alternatifnya
Belasan motor dari arah Baruga Antang atau kampus 1 Upri Antang, terpaksa memutar balik kendarannya mereka.
-
Amphuri Sulampua Bantu Korban Banjir
Penyerahan bantuan ini dipimpin langsung Ketua Amphuri Sulampua, HM Azhar Gazali dan beberapa pengurusnya.
-
HPPMI Maros Kecam dan Meminta Danny Pomanto Minta Maaf
Pernyataan Walikota Makassar, Danny Pomanto yang menyebut banjir di Kota Makassar adalah kiriman dari Maros dan Kabupaten Gowa menuai sorotan
-
Ini Identitas Mayat yang Ditemukan di Lokasi Banjir Antang
Korban pun pertama kali ditemukan oleh salah seorang pekerja di kawasan tersebut sekitar Pukul 11.00 Wita.
-
Makassar Banjir, Meme Wali Kota Pegang Adipura Tersebar
Warga yang kena dampak genangan dievakuasi ke tempat aman, salah satu di Masjid yang terdekat dari lokasi kejadian
-
Forum Pelanggan PDAM Maros Kecam Pernyataan Danny Pomanto
"Kalau Makassar menuju Kota Dunia, jangan jadikan Maros sebagai alasan keburukan atau banjir"
-
Nipa-nipa Banjir, Akses Makassar-Maros Terputus
Tidak hanya di Nipa-nipa, sejumlah titik di Kecamatan Manggala sudah terendam dengan banjir
-
Maros Dituding Kirim Banjir ke Makassar, Akbar Endra Kritik Kepemimpinan Danny Pomanto
"Saya keberatan dengan Pak Danny yang menuduh daerah kami menjadi penyebab Makassar banjir"
-
Kanal Batua Meluap, Enceng Gondok Penuhi Jalan
Akibat tingginya air itu enceng gondok yang tumbuh di kanal hanyut terbawa ke jalan dan sekitar rumah warga.
-
Maros Dituding Kirim Banjir ke Makassar, Akbar Endra: Jangan Cari kambing Hitam
Akbar Endra marah besar dan memprotes pernyataan Wali Kota Makassar, Ramdhan ‘Danny’ Pomanto
-
Maros Dituding Kirim Banjir ke Makassar, Begini Reaksi Irfan AB
Padahal selama ini Maros sudah mewakafkan airnya untuk dinikmati warga Makassar dari Lekopancing, Tanralili, Maros.
-
Begini Kronologi Penemuan Mayat di Lokasi Banjir Antang
Sejumlah warga yang melintas di Jl Dr Leimena satu persatu melihat mayat pria yang memiliki badan kekar itu.
-
BREAKING NEWS: Sesosok Mayat Ditemukan di Lokasi Banjir di Kompleks IDI Antang
Tim SAR menemukan sesosok mayat saat melakukan proses evakuasi banjir di Kompleks Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Antang
-
Foto-Foto Banjir di Blok 10 Perumnas Manggala Makassar
Beberapa rumah warga pun digenangi air dan penghuninya mengungsi ke tempat yang lebih aman.
-
Ini Penyebab Hujan Intensitas Tinggi di Makassar, BMKG: 3 Hari ke Depan Masih Potensi Hujan Deras
Kondisi curah hujan tinggi ini berpotensi menimbulkan dampak lanjutan seperti banjir dan longsor.
-
Hingga Dini Hari, Camat Ini Masih di Lapangan Pantau Warganya yang Kebanjiran
Aksi pemantauan dilakukan dengan patroli mobile di beberapa titik genangan air di wilayah Kecamatan Panakkukang.
-
Sehari Hujan, Banjir Kepung Makassar
Setelah diguyur hujan sejak pagi tadi, Kota Makassar kini terkepung
-
Banjir di Panakukang Hingga Lutut
Hujan yang terus menerus mengguyur Makassar sepanjang hari ini
-
Banjir di Daerah Perumnas Panakkukang
Di jalan tersebut, juga terdapat beberapa rumah kos mahasiswa yang terendam air.
-
Perumahan Ambil Daerah Resapan, Kompleks PU Mallengkeri Banjir
Banjir ini diakibatkan sudah tertutupnya lahan kosong dengan perumahan-perumahan
-
Hujan Turun, Jalan Tamalate I Perumnas Kembali Tergenang
Genangan air setinggi setengah betis orang dewasa kembali terlihat di Jalan Tamalate I, Tidung V, Perumnas, Makassar,
-
Air di Jl Perintis Kemerdekaan Capai Betis
Hujan menyebabkan air di Jl Printis Kemerdekaan Makassar menggenang
-
Waspada Mengemudi, Jarak Pandang Berkurang
Hujan deras disertai angin kencang membuat jarak pandang berkurang.
-
Jl Tarakan Tergenang 40 Cm
Hujan lebat juga menyebabkan banjir di Jl Tarakan dekat Jl Nusantara Makassar.
-
Banjir, Macet dari Jl Hertasning Hingga GORO
kibat hujan lebat dan berkepanjangan, banjir menggnangi ruas Jl AP Pettarani, Makassar, tepatnya di persimpangan GORO.
-
Gara-Gara Banjir Macet di STIMIK
Genangan air kembali terjadi di depan kampus STIMIK Dipanegara, Jl Perintis Kemerdekaan Km 9 Makassar
-
Depan Rumah Wakil Bupati Soppeng Banjir
Banjir terparah terjadi di depan rumah pribadi Wakil Bupati Soppeng Aris Muhammadiyah.
-
Gatot Subroto Makassar Jadi Empang Dadakan
Berdasarkan pantauan Tribun, Selasa (29/2/2011), banjir melanda kawasan Jl Gatot Subroto dan sekitarnya.
-
Kawasan Stadion Mattoanging Makassar Banjir
Stadion Mattoanging Andi Mattalatta Makassar juga tak luput dari banjir.
-
Banjir dan Macet, Hindari Perintis Kemerdekaan
Kendaraan hanya bisa jalan perlahan dan membutuhkan waktu berjam-jam untuk bisa lolos dari jalan tersebut.