TOPIK
Ramadan
-
FIFGROUP Berbagi Takjil di Berbagai Mesjid di Watampone Bone
Program ini bertujuan untuk menyebarkan kebahagiaan dan berkah kepada masyarakat menjelang akhir bulan suci Ramadan.
-
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Wilayah Makassar 23 Maret 2025 atau 23 Ramadan
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2025 Makassar ini meliputi jadwal imsak serta shalat lima waktu, termasuk azan maghrib atau buka puasa.
-
Guyuran Hujan Tak Surutkan Semangat Murid SDIT Ash Shaff Takalar Berbagi Takjil
Sekolah Islam yang telah mendapatkan pengakuan Akreditasi B dari Badan Akreditasi Nasional (BAN) itu membagikan sekitar 500 bingkisan berupa nasi dos.
-
Buka Puasa Bersama Munafri Arifuddin, HDCI Makassar Bagikan 1000 Sembako ke Petugas Kebersihan
Buka puasa bersama ini digelar di Sekretariat Sulawesi Bike Week, Jl Monginsidi Nomor 3, Kota Makassar, Jumat (21/3/2025).
-
Kejar Malam Lailatul Qadar, Jamaah Masjid Agung Enrekang Gelar Itikaf
Imam Masjid Agung Enrekang, Ustaz Abbas, mengatakan bahwa itikaf rutin dilaksanakan setiap malam ganjil di 10 hari terakhir Ramadan.
-
Pengurus Masjid Muhammad Ceng Ho Tanjung Bunga Makassar Ajak Jemaah Laksanakan Itikaf
Imam Masjid Ceng Ho Tanjung Bunga, Asrullah, mengajak umat Muslim untuk memanfaatkan waktu yang penuh berkah ini dengan memperbanyak ibadah.
-
Jemaah Berbondong-bondong Itikaf di Masjid Besar Ad Da'wah Mangkoso Barru
Itikaf merupakan amalan sunnah dalam Islam yang dianjurkan di bulan Ramadan, terutama di 10 hari terakhir.
-
Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat Bagi-Bagi Takjil di Depan Mapolres
Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kebersamaan dan kepedulian kepada warga yang menjalankan ibadah puasa di bulan suci Ramadan.
-
Serunya Takjilvers Citraland Tallasa City Makassar, Modal Rp 15 Ribu Dapat Takjil
Takjilverse menjadi inisiasi Citraland Tallasa City dalam meramaikan bulan Ramadhan 1446 H sekaligus ajang berbagi kebahagiaan.
-
Hanya 3 Jam Jualan Takjil, Rara dan Tuti Raih Omzet Rp1 Juta di Ramadan Expo Masjid Agung Jeneponto
Berbagai menu tradisional turut dijual dua sahabat ini seperti barongko, jalangkote, sanggara balanda hingga aneka gorengan.
-
Ceramah Tarwih di Masjid Al-Markaz Makassar, Taruna Ikrar Ulas Mukjizat Puasa Perspektif Neurosains
Selama 30 menit, dokter dan ilmuwan di bidang farmasi, jantung, dan syarat ini menjelaskan, bagaimana puasa memiliki manfaat luar biasa bagi otak.
-
Ajak Tahanan Buka Puasa Bersama, Wakapolres Luwu: Tidak Ada yang Berbeda di Mata Tuhan
Wakapolres Luwu, Kompol Misbahuddin, mewakili Kapolres AKBP Arisandi buka bersama tahanan Rutan Polres Luwu.
-
Buka Puasa Bersama Rektor UNM, Prof Karta Jayadi: Momentum Kebersamaan di Bulan Suci Ramadan
Guru Besar Fakultas Seni dan Desain (FSD) UNM itu juga menyampaikan keterbukaan dan komunikasi antara akademisi dan media sangat dibutuhkan.
-
Berkah Ramadan, Jurnalis Jeneponto Berbagi Takjil
Kegiatan ini berlangsung di simpang empat Patung Kuda, Kecamatan Binamu, Jeneponto, Rabu (12/3/2025).
-
Jejak Sejarah Masjid Al-Markaz Makassar, Warisan Jenderal M Jusuf Bagi Indonesia Timur
Gagasan pendirian Masjid Al-Markaz berawal saat Jenderal M Jusuf diamanahkan sebagai Amirul Hajj pada tahun 1989.
-
Mengintip Menu Andalan Bupati dan Wakil Bupati Wajo Kala Berbuka Puasa
Keduanya mengaku menyukai Kolak Pisang karena rasanya yang manis dan teksturnya yang lembut.
-
Aliyah Mustika Ilham Hadiri Yatim Fest Ramadan, 1.000 Anak Yatim Terima Santunan
Yatim Fest Ramadan diselenggarakan oleh Yayasan Abulyatama Indonesia Cabang Makassar itu digelar di Four Points by Sheraton Hotel, Jl Andi Djemma.
-
BMH Gerai Maros Gelar Bukber Akbar, Bagikan THR dan Bingkisan Ramadan untuk Santri Tahfidz
Ketua BMH Gerai Maros, Fatahillah Al Ayyubi, dalam sambutannya mengajak umat untuk memanfaatkan Ramadan sebagai momentum berbagi kebaikan.
-
SNCY Bareng Tiga Komunitas Motor Bagi-Bagi Takjil dan Alquran ke Pengguna Jalan Poros Limbung Gowa
Ketua SNCY mengaku bersyukur karena bisa saling berbagi dan membantu dalam meringankan bagi masyarakat yang menjalankan ibadah puasa.
-
Polisi Muda di Luwu Dilatih Sikap Dedikasi Lewat Bagi-bagi Takjil ke Warga
Pembagian takjil ini diikuti brigadir muda angkatan 45, 46, 47, 48, 49 dan 50 Diktuba SPN Polda Sulsel.
-
Alquran Berusia 400 Tahun di Gowa Ditulis Pakai Tinta Berbahan Biji Mangga dan Tanah Liat
Alquran itu tersimpan rapi di museum Balla Lompoa, Jl KH Wahid Hasyim, Sungguminasa, Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan (Sulsel).
-
Nikmati 200 Menu Buka Puasa di Kampoeng Legend Claro Makassar, Hanya Rp185 Ribu
Marcom Manager Claro Makassar, Ricwan Wahyudi mengatakan bahwa konsep yang ditawarkan yakni makan sepuasnya atau all you can eat.
-
Cerianya Anak Panti Asuhan Tobalu Makassar Ikuti Ramadhan Social Action 2025
Ramadhan Social Action 2025 mengangkat tema Berbagi Kebahagiaan, Hadirkan Senyum, Bersama Anak Panti Asuhan.
-
Sambil Ngabuburit, Para Pecinta Motocross Enrekang Latihan Hill Climb
Salah satu pembalap motocross, Dillo (20) menyebutkan jika ia bersama lima rekannya latihan tanjakan gunung atau biasa disebut Hill Climb.
-
Nikmati Sajian Khas Ramadan Kareem di Hotel Accor, Aneka Kuliner Lezat Lengkapi Iftarmu
Empt jaringan hotel Accor di Makassar yakni Novotel Hotel Grand Shayla, Mercure Makassar Nexa Pettarani, Ibish Style dan Ibis Makassar City Center.
-
Mal Panakkukang Hadirkan Musala Bergaya Turki dengan Kapasitas 3.600 Jemaah
Mulai dari lantai, pegangan tangga hingga ornamen yang terpasang di dinding, tak jauh berbeda dengan bangunan yang ada di Turki.
-
28 Klub Sepak Bola Enrekang Ramaikan Liga Ramadan Cakke
Turnamen sepakbola tersebut digelar oleh klub sepakbola CFC Anggeraja bersama Pemuda Cakke di lapangan Gelora Andi Liu, Kecamatan Anggeraja.
-
Jaga Kenyamanan Beribadah di Bulan Ramadan, Polres Luwu Terjunkan Personel Patroli di Waktu Rawan
Selain mencegah tindak kejahatan, personel Satsamapta juga menjalankan tugas sesuai commander wish Polres Luwu dengan mengatur lalu lintas.
-
Ngabuburit di Benteng Somba Opu: Mengenang Kejayaan Kerajaan Gowa Sambil Menunggu Buka Puasa
Meski lokasinya lebih dekat ke Kota Makassar, situs peninggalan Raja Gowa ini, tetap masuk dalam wilayah administratif Kabupaten Gowa.
-
Polres Bone Edukasi Pengguna Jalan di Bulan Ramadan Sambil Bagi-bagi Takjil
Aksi ini dipimpin Kasat Lantas Polres Bone AKP Musmulyadi didampingi KBO Lantas IPDA Lukman, serta para Kanit bersama anggota dan sejumlah jurnalis.