TAG
Pilkada Maros 2020
-
Perkuat Barisan Hadapi Pilkada 2020, 150 Karyawan JSI Family Ghatering di Bali
Dari komisaris, direksi, karyawan, dan para keluarganya berbaur dengan penuh kebersamaan.
Minggu, 20 Oktober 2019 -
VIDEO : Kenakan Baju Adat, Chaidir Syam Daftar Calon Bupati di PKB Maros
Chaidir datang ke Sekretariat PKB Maros di Jl Azalea, Kecamatan Turikale, Maros, diantar sejumlah tim pemenangannya.
Rabu, 16 Oktober 2019 -
Ilham Najamuddin-Zainal Dalle Temu Calon Lintas Pilkada, dari Penajam hingga Kandidat Rp 100 M
Kandidat Rp 100 miliar itu kerabat Andi Ilham Nadjamuddin yang saat ini berkiprah sebagai pengacara di Jakarta.
Senin, 14 Oktober 2019 -
PAN Sulsel Pertemukan Dua Kadernya yang Akan Bertarung di Pilkada Maros, Siapa Dia?
Pertemuan tersebut dihadiri langsung oleh Ketua DPW PAN Sulsel, Ashabul Kahfi, dan tim desk Pilkada PAN Sulsel, Andi Muhammad Irfan AB.
Senin, 14 Oktober 2019 -
Akbar Tanjung Makan Onde-onde Bareng 6 Balon Bupati Maros, Siapa Dia?
Dialog nasional tersebut digelar Grand Town Hotel, Jl Poros Maros-Makassar, Kecamatan Mandai, Maros.
Minggu, 13 Oktober 2019 -
Pilkada Maros, Harmil Mattotorang Juga Incar Rekomendasi PKS
Hal itu dibuktikan Harmil, dengan mengembalikan formulir pendaftaran ke Sekretariat DPD PKS Maros, Jl Poros Maros-Makassar, Kecamatan Turikale.
Rabu, 9 Oktober 2019 -
Demi Gerindra dan PKB untuk Lolos di Pilkada Maros, Dosen Unhas ini Rela Mundur dari ASN
Ardiyansyah yang juga Ketua Majelis Sinergi Kalam Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (MASIKA ICMI) Sulsel ini mengatakan, dua partai itu yakni Partai
Rabu, 9 Oktober 2019 -
Calon Bupati Temui JK di Makassar, Yusran Lalogau Minta Restu untuk Pangkep, Lihat Agenda JK di Bone
Dari Bone JK kembali ke Makassar untuk menyerahkan secara simbolis bantuan fasilitas pengelolaan sampah kepada Pj Wali Kota M Iqbal Samad Suhaeb
Minggu, 6 Oktober 2019 -
Chaidir Syam Balon Bupati Maros Pertama yang Mendaftar di PKS
Chaidir diwakili oleh timnya, Chaerul Syhab ke Sekretariat PKS Maros, Perumnas Tumalia, Kecamatan Turikale.
Selasa, 1 Oktober 2019 -
Bawaslu Maros Minta Anggaran Pilkada Lebih Kecil Dibanding Pemilu, Ada Apa ?
"Khusus Pilkada Maros dalam rasionalisasi anggaran kami, Rp 15 miliar itu sudah cukup," kata Ketua Bawaslu Maros, Sufirman, kepada tribun-maros.com, S
Senin, 30 September 2019 -
Terakhir Penjaringan, 15 Balon Bupati Maros Bersaing Rebut Golkar, Siapa Dia?
Penjaringan di partai berlambang beringin rimbun tersebut, dibuka sejak 21 September lalu.
Jumat, 27 September 2019 -
Klaim Kantongi Restu Nurdin Abdullah, Prof Yusran Jusuf Mantap Bertarung di Pilkada Maros
Yusran dan timnya kompak mengenakan baju serba putih, saat mendaftar ke partai pemenang Pileg di Maros tersebut.
Jumat, 27 September 2019 -
Selain PDIP, Wabup Maros Juga Berburu Rekomendasi Calon Bupati di Partai Golkar
Harmil dijadwalkan ke Sekretariat DPD II Partai Golkar Maros, Jl Nurdin Sanrima, Kecamatan Turikale, bersama sejumlah tim pemenangannya.
Jumat, 27 September 2019 -
Pengusaha Papua Incar Kursi Bupati Maros, Janjinya Bangun Pelabuhan
Hal tersebut dibuktikan Tajerimin dengan mendaftar sebagai bakal calon bupati di Partai Golkar.
Rabu, 25 September 2019 -
PKS Maros Segera Buka Pendaftaran Balon Bupati, Ini Jadwalnya
"InsyaAllah kami buka pendaftaran balon bupati pada 1 Oktober mendatang," kata Kartomas, kepada tribun-maros.com.
Jumat, 20 September 2019 -
Devo Pakai Batik Ikut Wawancara Balon Bupati Maros di Sekretariat PDI Perjuangan
Ini adalah tahapan kedua, setelah dilakukan pemeriksaan berkas Balon Bupati Maros usungan PDI Perjuangan pada 2020 mendatang.
Kamis, 19 September 2019 -
Usai Daftar Calon Bupati di PDIP, Alat Peraga Devo Khaddafi Menjamur di Maros
Alat peraga tersebut mulai terpasang, pasca Devo mendaftar sebagai bakal calon bupati, di Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Maros.
Selasa, 17 September 2019 -
Selain PDIP, Ipar Hatta Rahman Juga Incar Semua Partai di Maros
Suhartina datang langsung menyerahkan formulir pendaftaran, di Sekretariat DPC PDIP Maros, Jl Jenderal Sudirman, Kecamatan Turikale, Jumat (13/9/2019)
Jumat, 13 September 2019 -
Ilham Nadjamuddin dan Harmil Mattotorang Kompak Daftar di PDIP Maros
Putra mantan Bupati Maros, Andi Nadjamuddin Aminullah tersebut, mendaftar sebagai calon bupati di Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Maros,
Selasa, 10 September 2019 -
Jelang Pilkada, PDI Perjuangan Maros Buka Pendaftaran Balon Bupati
Meski begitu, sejumlah figur yang disebut akan maju di Pilkada Maros, mulai bersiap menatap suksesi lima tahunan tersebut.
Sabtu, 7 September 2019