TAG
Malino
Malino
-
Hujan dan Berkah Pedagang di Beautiful Malino 2025
Bupati Gowa, Husniah Talenrang mengatakan hari pertama Beautiful Malino 2025 berhasil menarik perhatian hingga 20 ribu pengunjung.
Kamis, 10 Juli 2025 -
Warga Desak Pemerintah Perbaiki Jalan Menuju Malino, Darmawangsyah Muin: Gubernur Janji Tahun Ini
Wabup Gowa minta jalan ke Malino segera dibenahi. Wisatawan keluhkan banyak jalan rusak dan berlubang. Pemprov janji perbaikan Oktober 2025.
Kamis, 10 Juli 2025 -
730 Personel Dikerahkan, Pemkab Gowa Rekayasa Lalu Lintas Selama Beautiful Malino 2025
Kepala Bagian Operasi Polres Gowa, Kompol Darwis, menyampaikan bahwa pengamanan melibatkan total 730 personel gabungan dari unsur TNI-Polri dan instan
Rabu, 9 Juli 2025 -
98 Persen Penginapan Terisi Jelang Beautiful Malino 2025
Padatnya pengunjung datang tak hanya dari Gowa, Makassar tetapi dari berbagai kabupaten dan kota di Sulsel jelang Beautiful Malino 2025.
Rabu, 9 Juli 2025 -
Beautiful Malino 2025 Hadirkan 3 Zona Seru: Budaya, Musik, dan Camping
Tiga zona Beautiful Malino 2025 tawarkan budaya, UMKM, hingga musik dalam suasana sejuk Hutan Pinus Malino, 9–13 Juli.
Senin, 7 Juli 2025 -
Beautiful Malino 2025 Gunakan Tiket Digital, Harga Rp12.500 per Orang
CEO Double Helix Indonesia, Ichal Tawil, mengatakan dalam upaya meningkatkan kenyamanan dan efektivitas pelaksanaan pihaknya menerapkan sistem
Minggu, 6 Juli 2025 -
Sukseskan Beautiful Malino, Pemkab Gowa Gelontorkan Rp1 Milliar
Seperti tahun sebelum-sebelumnya, event tahunan ini akan dipusatkan di Hutan Pinus Malino, Kecamatan Tinggimoncong.
Minggu, 6 Juli 2025 -
Cari Jalur Alternatif! Arus Lalu Lintas Poros Sinjai - Malino Terputus Gegara Longsor
Di Desa Gantarang, selain menutup akses jalan juga menimpa rumah dan mobil warga.
Sabtu, 5 Juli 2025 -
Hutan Pinus Malino Jadi Titik Kumpul Komunitas Maxi Yamaha Sulselbar
1.000 pengguna motor Maxi Yamaha dari Sulsel dan Sulbar kumpul di Malino Gowa, Sabtu 19 Juli 2025, untuk touring dan modifikasi.
Kamis, 3 Juli 2025 -
Pengurus Masjid Victoria Park Royal Sentraland Maros Gathering di Malino
Pengurus Masjid Victoria Park Royal Sentraland, Kabupaten Maros, menggelar family gathering di kawasan wisata Malino, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan
Senin, 30 Juni 2025 -
Pengurus Masjid Victoria Park Wisata Keluarga di Malino
Masjid Victoria Park Royal Sentraland Maros gelar family gathering di Malino. Jadi ajang silaturahmi sekaligus edukasi anak mengenal alam.
Senin, 30 Juni 2025 -
Husniah Talenrang Promosikan Beautiful Malino di Pinrang dan Bone Demi Gaet Wisatawan
Husniah Talenrang mengaku cara menarik pengunjung atau wisatan datang ke Beautiful Malino dengan memasang Billboard di beberapa daerah di Sulsel.
Kamis, 19 Juni 2025 -
Beautiful Malino 2025 Colours of Culture, Lebih Seru Selama 5 Hari
Kegiatan ini dijadwalkan berlangsung pada 9–13 Juli 2025, dengan lokasi utama di Hutan Pinus Malino, Kecamatan Tinggimoncong.
Senin, 9 Juni 2025 -
Jalan Poros Malino Gowa-Sinjai Amblas Akibat Longsor, Lalu Lintas Terganggu
Peristiwa ini terjadi di Desa Kompang, Kecamatan Sinjai Tengah, pada Senin (2/6/2025) sekitar pukul 19.00 Wita.
Selasa, 3 Juni 2025 -
TUNAS IKA SMP Muhammadiyah Soppeng Satukan Alumni Lintas Angkatan di Malino
TUNAS 2025 sukses satukan alumni SMP Muhammadiyah Soppeng lintas angkatan di Malino. Reuni akbar penuh kehangatan dan kebersamaan.
Senin, 19 Mei 2025 -
Kala Orang Makassar 'Lari' ke Gunung Malino dan Bissoloro saat Libur Panjang
Orang Makassar dan Gowa berlomba-lomba ke Kota Malino, Kecamatan Tinggi Moncong, Kabupaten Gowa Sulawesi Selatan.
Minggu, 11 Mei 2025 -
Anggota DPRD Gowa Soroti Jalan Rusak di Poros Malino, Desak Gubernur Sulsel Turun Tangan
Ia menyampaikan keluhan tersebut melalui sebuah video yang diunggah di akun TikTok pribadinya, @Asnawisyam.
Senin, 5 Mei 2025 -
Daeng Jumba Tewas Terseret Arus di Air Terjun Takapala Malino
Tiga hari hilang, Daeng Jumba ditemukan tewas tersangkut di dasar air terjun Takapala, Gowa. Korban terseret arus saat memompa air untuk kebun.
Senin, 5 Mei 2025 -
Legislator Gerindra Gowa Curhat Jalan Rusak Poros Malino ke Andi Sudirman Sulaiman
asrul Abdul Rajab curhat kondisi jalan poros Malinio ke Andi Sudirman Sulaiman.
Kamis, 3 April 2025 -
Malino Jadi Tempat Wisata Favorit Warga Sulsel Selama Libur Idul Fitri
Selama libur lebaran, kawasan Malino dipadati oleh pengunjung yang datang untuk menikmati suasana alam yang asri dan menenangkan.
Rabu, 2 April 2025