Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Akpol

Sosok Irjen Helfi Assegaf Pertama Kali Jadi Kapolda di Lampung, Tiga Tahun Lagi Pensiun

Irjen Pol Helmy Santika mulai menjabat sebabagai Kapolda Lampung pada 29 Oktober 2025.

Editor: Sudirman
Ist
KAPOLDA - Irjen Helfi Assegaf Kapolda Lampung. Irjen Pol Helmy Santika mulai menjabat sebabagai Kapolda Lampung pada 29 Oktober 2025. 

Irjen Pol Helfi Assegaf merupakan lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 1992.

Usai menyelesaikan pendidikan di Akpol, ia melanjutkan pendidikan di sejumlah lembaga seperti, PTIK hingga Sespimti.

Berikut riwayat pendidikan Irjen Pol Helfi Assegaf:

- Akademi Kepolisian (1992)

- Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian/PTIK (2005)

- Sekolah Staf dan Pimpinan Polri/Sespim Polri (2008)

- Sekolah Staf dan Pimpinan Tinggi/ Sespimti Polri (2018).

Jejak karier

Di institusi Polri, Irjen Pol Helfi Assegaf tercatat pernah mengisi sejumlah posisi.

Ia diketahui pernah menjabat sebagai Kapolsek Ciputat, Kapolsek Bantar Gebang, Kapolres Balangan, Wadir Dit Tipideksus Bareskrim Polri, hingga Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dirtipideksus) Bareskrim Polri sebelum akhirnya ditunjuk menjadi Kapolda Lampung.

Berikut riwayat perjalanan karier Irjen Pol Helfi Assegaf:

- Kasat Reskrim Polres Metro Depok

- Kapolsek Ciputat

- Kapolsek Bantar Gebang

- Kabid Humas Polda Sumatra Utara

- Kapolres Balangan

- Kasubdit II Perbankan Dit Tipideksus Bareskrim Polri

- Wadir Dit Tipideksus Bareskrim Polri (2021)

- Penyidik Tindak Pidana Utama Tk. II Bareskrim Polri

- Dirtipideksus Bareskrim Polri (2024-205)

- Kapolda Lampung (29 Oktober 2025-sekarang)

 

 

 

 

 

 

Sumber: Tribun Timur
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved