Musda Golkar Sulsel
Dulu Dukung Appi, Sekarang Golkar Bulukumba Tunggu Arahan DPP Soal Calon Ketua DPD 1
Partai Golongan Karya (Golkar) Bulukumba, Sulawesi Selatan, Nirwan Arifuddin belum membeberkan figur calon Ketua DPD I Golkar Sulsel.
|
Penulis: Samsul Bahri | Editor: Muh Hasim Arfah
Dok Istimewa Golkar
SURAT REKOMENDASI-Ketua DPD II Golkar Bulukumba, Nirwan Arifuddin, memberikan surat rekomendasi dukungan penuh kepada Ketua DPD II Golkar Makassar Munafri Arifuddin di kediaman Munafri, Kamis, (29/5/2025). Nirwan Arifuddin menyampaikan pernah menyampaikan, semua figur Golkar saat ini adalah orang-orang pilihan.
Kendati demikian, Muhidin M Said menegaskan sampai saat ini dirinya belum menerima kabar resmi mengenai wacana tersebut.
Anggota DPR RI empat periode itu memastikan belum ada keputusan resmi soal penunjukan Plt Ketua Golkar Sulsel pengganti Taufan Pawe.
"Saya belum dapat berita," kata Muhidin kepada Tribun-Timur, Rabu (5/11/2025).
Muhidin menegaskan bahwa pihaknya belum menerima informasi resmi terkait pelaksanaan Musda Golkar Sulsel.
“Sampai saat ini belum ada jadwal (Musda Golkar Sulsel),” tegas Muhidin. (*)
Foto- Ketua DPD Golkar Bulukumba, Munafri Arifuddin salam komando dengan Ketua Golkar Kota Makassar Munafri Arifuddin beberapa waktu lalu. Nirwan belum beberkan calon dukungan Ketua DPD I Golkar Sulsel/dok.pribadi
Tags
Partai Golongan Karya (Golkar)
Bulukumba
Sulawesi Selatan
Nirwan Arifuddin
Munafri Arifuddin
Eksklusif
Multiangle
Berita Terkait: #Musda Golkar Sulsel
| Eks Bupati Bone Andi Fahsar Ungkap Nama-nama Potensi Pimpin Golkar Sulsel |
|
|---|
| Golkar Gowa: Appi, Taufan Pawe, IAS, Adnan Bagus |
|
|---|
| DPD II Golkar Enrekang Tentukan Sikap Lewat Pleno Jelang Musda Sulsel |
|
|---|
| Dr Hasrullah Paparkan Fenomena Calon Ketua Golkar dari Dicintai Kader Berubah Diinginkan DPP |
|
|---|
| Daftar 6 DPD I Golkar Sudah Punya Ketua Baru, Sulsel Belum Dapat Jadwal DPP |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.