HUT RI ke 80
Kalahkan 3 Kadis Gubernur Sulsel Andi Sudirman Juara 1 Panahan, Senang Dapat Sepeda
Andi Sudirman juara 1 lomba panahan di Rujab Gubernur Sulsel. Ia kalahkan tiga kadis dan senang terima hadiah sepeda bertuliskan Juara 1.
Penulis: Faqih Imtiyaaz | Editor: Sukmawati Ibrahim
Tribun-Timur.com/faqih imtiyaaz
HARI KEMERDEKAAN – Suasana lomba panahan di Rujab Gubernur Sulsel, Senin (18/7/2025). Gubernur Andi Sudirman keluar sebagai juara 1 usai mengalahkan tiga kadis di final.
Di sisi taman lain, digelar lomba balap karung.
Di pelataran depan, ada lomba lari kelereng dan memasak.
Di bagian belakang rujab, berlangsung pertandingan futsal dan bulutangkis.
“Kita mau olahraga sambil senang-senang, memeriahkan hari kemerdekaan,” jelas Suherman.
Setiap cabang lomba berlangsung meriah.
Juara pertama mendapat hadiah sepeda.
Sedangkan juara dua dan tiga menerima hadiah hiburan. (*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #HUT RI ke 80
Aksi Heroik Azzam di Upacara HUT RI Diganjar Hadiah dari Kapolres Gowa |
![]() |
---|
HUT RI ke-80, 160 Prajurit Babinminvetcaddam XIV/Hasanuddin Bersihkan Monumen Korban 40.000 Jiwa |
![]() |
---|
Pemerataan Akses Digital Jadi Fokus Telkom di HUT ke-80 RI |
![]() |
---|
Seragam Belum Dilepas, Kapolres Gowa Kunjungi Dua Bocah Viral Pengais Sisa Kue HUT ke-80 RI |
![]() |
---|
Tragedi HUT RI ke-80 di Gunung Bawakaraeng, 65 Pendaki Dievakuasi 1 Meninggal Dunia |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.