Sosok Kolonel Azwar Syam Berani Tampar Prabowo
Azwar Syam jadi komandan Prabowo Subianto pada tahun 1970 dan pernah menampar Prabowo muda saat masih taruna Akmil
TRIBUN-TIMUR.COM -- Nama Kolonel (Purn) Azwar Syam turut mewarnai perjalanan hidup Prabowo Subianto.
Azwar Syam jadi pelatih bagi Prabowo muda.
Saat itu Prabowo masih berstatus taruna Akademi Militer (Akmil) Magelang.
Adapun Azwar Syam jadi pelatih bagi taruna Akmil saat itu.
Salah satu taruna didikannya yakni Prabowo Subianto.
Saat pendidikan itulah, Kolonel Azwar Syam pernah menampar Prabowo.
Tindakan itu jadi salah satu pembinaan dan pelatihan kedisiplinan bagi taruna Akmil.
Waktu itu, pada tahun 1970, Azwar Syam adalah komandan Prabowo Subianto.
Prabowo Subianto kala itu bergabung di Kompi 2 Batalyon C4 Resimen Umum.
Azwar Syam dikenal sebagai Komandan Kompi 2 Batalyon C4 yang tegas.
Dia adalah Korps Komando Operasi (KKO) Angkatan Laut yang disegani.
Saat usia senjanya, Azwar Syam menggunakan kursi roda.
Namun, dia masih sanggup menghadiri 'Silaturahmi Halal Bihalal dan Syukuran Abituren Akabri 1971-1975 tahun 2024' di Kementerian Pertahanan (Kemenhan), Jakarta Pusat, Sabtu (4/5/2024).
Peristiwa Azwar Syam menampar Prabowo Subianto, saat mantan Pangkostrad itu masih berstatus taruna di Akabri.
Azwar Syam dinilai Prabowo sebagai pelatih yang paling keras terhadap para taruna Akabri.
| Rektor UMI: Presiden Prabowo Minta Kampus Harus Jalan Bersama Negara |
|
|---|
| Bupati Gowa Dukung Penuh Program Prabowo Hapus Kemiskinan Ekstrem Sebelum 2029 |
|
|---|
| Setelah Bupati Andi Rahim, Kepala Kesbangpol Luwu Utara Ikut Demo Minta Mekarkan Provinsi Luwu Raya |
|
|---|
| Senjata Pamungkas yang Tak Lagi Bertuah |
|
|---|
| Sosok Mayjen TNI Wahyu Yudhayana, Malang Melintang Penugasan Luar Negeri dan Awardee LPDP |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Kolonel-Azwar-Syam-bersalaman-dengan-Presiden-Prabowo-Subianto-3443.jpg)