Daftar 5 Kolonel Pecah Bintang Jadi Jenderal, Ada Anak Kopral
Lima perwira TNI pecah bintang jadi jenderal, Sugeng Waskito, Rudi Hermawan, Andi Gunawan, Antonius Pentangkasa Dharma Ariawibawa, Debok Sumantokoh.
- Direktur Penelitian Pengembangan Pusat Kesenjataan Kavaleri TNI AD 2023
- Dirbinlitbang Pussenkav 2024
- Daspusdikkav Pussenkav 2025
2. Kolonel Inf Rudi Hermawan
Kolonel Inf Rudi Hermawan yang sebelumnya menjabat sebagai Wadan Puslat Kodiklat TNI, kini diangkat jadi Dirlat Kodiklat TNI.
Posisi ini yang membuat dirinya naik pangkat jadi Brigjen TNI.
Kolonel Inf Rudi menggantikan Brigjen Yusuf Sampetoding yang dipindah tugaskan jadi Ir Secapaad dalam mutasi kali ini.
3. Kolonel Inf. Andi Gunawan
Jabatan sebelumnya Pamen Ahli Bidang Jemen Sishanneg Kopassus.
Kini ini bertigas sebagai Pa Sahli Tk II Kumham dan Narkoba Sahli Bidang Sosbudkum HAM dan Narkoba Panglima TNI dengan pangkat Brigjen.
Kolonel Inf Andi Gunawan lulusan Akademi Militer 1995.
Latar belakangnya pasukan elite Kopassus.
Andi Gunawan memulai karier militernya dari satuan Lintas Udara Kostrad.
Andi Gunawan lahir di Bandung, Jawa Barat pada September 1973.
Ia dibesarkan dalam keluarga militer.
Sugeng Waskito Aji
Andi Gunawan
Rudi Hermawan
Antonius Pentangkasa Dharma Ariawibawa
Debok Sumantokoh
kolonel
pecah bintang
TNI Ganti Seragam, Kodam XIV Hasanuddin Masih Gunakan Loreng Lama |
![]() |
---|
Profil Brigjen Gidion Arif Setyawan Jenderal Muda Lulusan Akpol 1996 |
![]() |
---|
Profil Dedi Komarudin, Alumni AAL 2000 Pertama Raih Bintang 1 |
![]() |
---|
Daftar 21 Jenderal Muda Lulusan Akpol 1996, Terbaru Ade Safri Simanjuntak dan Wira Satya |
![]() |
---|
2 Alumni Akpol 1996 Pecah Bintang: Ade Safri dan Wira Satya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.