IKA SMK 4 Makassar
Basdir Resmi Pimpin IKA SMK 4 Makassar
Pengurus baru Ikatan Keluarga Alumni (IKA) SMEA Negeri 2 atau kini SMK 4 Makassar dilantik, Sabtu (27/7/2024)
Penulis: Faqih Imtiyaaz | Editor: Sukmawati Ibrahim
"IKA ini banyak sumber daya manusia yang bisa bermanfaat ke sekolah. Misalnya masuk ke sekolah berikan motivasi dan semangat," kata Amran.
"Bagaimana membantu sekolah menjalin kerjasama di dunia industri. Pasti banyak alumni kerja di dunia usaha dan industri," lanjutnya.
Amran mengaku SMK memang harus dekat dengan dunia industri.
Sebagai pendidikan vokasi, maka target lulusannya terserap di dunia kerja.
IKA pun berperan sebagai jembatan dalam menghubungkan sekolah dan industri.
Kepala Sekolah SMK 4 Makassar Baharuddin MPd menyambut baik terbentuknya kepengurusan baru IKA.
Kali ini, merupakan periode ketiga kepengurusan IKA sejak terbentuk.
Dirinya pun berharap IKA bisa terus berperan dalam kemajuan sekolah.
Dalam pelantikan ini turut hadir Legislator DPR RI terpilih Syamsu Rizal. (*)
| Pohon Tumbang di Sinjai Utara Timpa 2 Pengendara dan 1 Rumah |
|
|---|
| Jasad Pramugari Pesawat ATR 42-500 Sedang Diidentifikasi DVI Polda Sulsel |
|
|---|
| Lokasi Black Box Pesawat ATR 42-000 di Jurang, Titiknya Lebih Curam dari Posisi Penemuan Korban |
|
|---|
| Tomas Trucha Utak-Atik Pemain PSM Makassar Lawan Persijap Jepara, Savio-Gledson Diragukan |
|
|---|
| Evakuasi Korban Kedua Pesawat ATR 42-500 Butuh 2 Hari Efek Cuaca dan Medan Ekstrem |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Pelantikan-Pengurus-IKA-SMK-4-Makassar-0.jpg)