Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Pop Up Booth Tumbuh by Astra Financial Hadir di TSM, Perkenalkan Astrapay Hingga Bank Saqu

Dalam pameran tersebut, dihadirkan pop up booth Tumbuh by Astra Financial secara khusus.

|
Penulis: Rudi Salam | Editor: Ina Maharani
handover
BM TAF Makassar I Gede Widana menghadiri pop up Store Tumbuh by Astra Financial di TSM Makassar 

I Gede Widana mengatakan, Tumbuh by Astra Financial menghadirkan aneka program promo menarik dari unit bisnis Astra Financial.

Di antaranya cashback Rp2 juta dan bunga mulai 1,67 persen dari SEVA, ACC dan TAF.

Lalu ada diskon 25 persen, produk garda dari SEVA dan Asuransi Astra, cashback hingga Rp1 juta dari FIFGROUP, cashback 67 persen asuransi jiwa dari Astra Life.

Kemudian bundling voucher total Rp1,5 juta dan Iphone 15 dari AstraPay, special rate 0,75 persen sampai 1 persen dari Maucash, cashback hingga Rp6.700 setiap membuka rekening Bank Saqu.

Ada juga bunga pasti KpR sampai 10 tahun mulai dari 4,67 persen dari Bank Jasa Jakarta, dan pomo diskon Rp500 ribu setiap belanja gajet dan elektronika dari Moxa.
 
Tidak hanya itu, Tumbuh by Astra Financial menghadirkan flash promo program untuk produk dan layanan unit bisnis Astra Financial mulai dari otomotif, finansial hingga lifestyle.

Flash promo program merupakan promo dengan penawaran istimewa yang hanya dapat dinikmati pada jam tertentu.
 

Cara mengakses Tumbuh by Astra Financial

Untuk dapat mengunjungi pameran virtual Tumbuh by Astra Financial yakni sebagai berikut:

1. Akses situs resminya di www.astrafinancialevent.com

2. Registrasi dengan membuat akun pada situs tersebut untuk dapat mengunjungi seluruh virtual booth seluruh unit bisnis Astra Financial

3. Selanjutnya konsumen akan mendapatkan petunjuk penggunaan pameran virtual ini

4. Setelah tiba di 360 Main Hall, konsumen dapat mengunjungi berbagai layanan yang terdapat pada Map dan detail informasi mengenai event, termasuk konsumen dapat memilih berbagai pilihan layanan pada tab Automotive, Digital Bank & Investment, Lifestyle, dan Insurance untuk menikmati promo

5. Konsumen juga dapat menyaksikan flash sale program yang akan dilaksanakan setiap hari pada 9-24 Maret di pukul 17.00 dan 19.30 yang menawarkan penawaran fantastis yang hanya dapat dinikmati pada jam tersebut.

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved