Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Rekonstruksi Pembunuhan Bos Roti Maros

61 Adegan Bakal Diperagakan Black Rekonstruksi Pembunuhan Ayah dan Anak di Maros

Kapolres Maros, AKBP Awaludin Amin mengatakan, ada 61 adegan yang akan diperankan oleh tersangka Andi alias Black (20).

Penulis: Nurul Hidayah | Editor: Sudirman
TRIBUN-TIMUR.COM / NURUL
Kapolres Maros, AKBP Awaluddin Amin. Polisi menggelar reka adegan kasus pembunuhan bos Roti Maros, Selasa (19/12/2023). 

Slamet menjelaskan Andi hanya menusuk mata Makmur saja.

Baca juga: VIDEO: Suasana saat Polisi Ungkap Pelaku Pembunuhan Bos Roti Maros

Hal ini dilakukan lantaran sakit hati karena kerap ditegur dan dipelototi.

“Kedua matanya ditusuk. Karena pada saat ditegur itu sambil dipelototi,” tuturnya.

Diketahui, pelaku memang kerap nongkrong di depan rumah korban.

“Ditempat itu ada wifi gratis, korban kan pengusaha roti, jadi kadang ada mobil keluar masuk di kediamannya jadi ditegur berulang - ulang,” ucapnya.

Pelaku merasa diperlakukan tidak baik dan muncullah rasa dendam.

“Kedua korban ini pernah menegur pelaku,” ucapnya.

Tiga hari sebelum kejadian pelaku telah merencanakan pembunuhan tersebut.

“Tanggal 3 Desember itu sempat juga ditegur. Tapi puncaknya itu pada tanggal 6 pukul 22.00 Wita pelaku memutuskan untuk membunuh korban,”jelasnya.

Andi masuk ke dalam ruko melalui jendela kamar korban, Abdillah Makmur .

“Yang pertama kali dihabisi itu Abdillah menggunakan gunting yang ada di dalam rumah tersebut,” ujarnya.

Sumber: Tribun Timur
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved