Headline Tribun Timur
Performa Luar Biasa PSM
Kemenangan 2-0 atas Dewa United membuat PSM Makassar menjadi tim pertama musim ini yang mencatatkan 7 kemenangan beruntun.
"Dengan permainan yang berbeda saya tidak menyalahkan pemain saya. Sekali lagi saya tidak menyalahkan pemain saya. Mereka (PSM) terbiasa main dengan cara seperti ini," pungkasnya.
Di sisi lain, pria 60 tahun itu juga mengeluhkan skil pemainnya.
Pria kelahiran Belanda itu mengaku tidak memiliki cukup pemain yang sesuai dengan filosofi permainannya.
Itu terjadi di beberapa posisi pemain.
Sehingga dia harus menyesuaikan filosofi permainannya.
Baca juga: Pembelaan Pelatih Dewa United Usai Kalah dari PSM, Taktik Cerdik Tavares Bikin Jan Olde Mengeluh
Baca juga: Laga Persija vs Persib Bandung Ditunda Gegara Konser BLACKPINK di GBK, PSM Makin Nyaman di Puncak
"Kalau saya bikin kesimpulan ada beberapa posisi. Kita tidak memiliki pemain menggunakan sistem ini jadi saya coba menetapkan filosofi itu dengan sistem lain," katanya.
Kemudian, yang lebih penting dari filosofi adalah apa yang terjadi di lapangan.
Pemain Dewa United, Bhudiar Muhammad Reza mengatakan hal sama.
Menurutnya, faktor lapangan membuat beberapa peluang tidak dapat dimaksimalkan atau berbuah gol.
Padahal dari segi permainan, teman-temannya dapat mengimbangi tim lawan.
"Mungkin karena faktor lapangan kita kalah. Kondisi lapangan ikut mempengaruhi permainan kita," jelasnya.
"Sebenarnya kita di 30 menit pertama sudah bisa menguasai permainan, tapi faktor lapangan kita kurang maksimal," sambungnya.(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Duel-psm-vs-dewa-12.jpg)