Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Abdul Latief Meninggal

Cerita Persahabatan Abdul Latief dan Rektor Unibos Prof Saleh Pallu, Sama-sama dari Pinrang

Rektor Universitas Bosowa Prof Muhammad Saleh Pallu ikut berduka atas kepergian sahabatnya, eks Sekretaris Provinsi Sulsel Abdul Latief

Penulis: Ari Maryadi | Editor: Suryana Anas
TRIBUN-TIMUR.COM/ARI MARYADI
Satuan Polisi Pamong Praja Pemprov Sulsel memegang foto semasa hidup almarhum Abdul Latief, eks Sekretaris Provinsi Sulawesi Selatan, Minggu (1142021) siang. (Foto Ari Maryadi Tribun Timur) 

"Karakter beliau membuat semua orang senang. Sehingga kariernya bagus. Dia sangat profesional," terang Prof Saleh.

Prof Saleh mengatakan masih sempat bertemu Abdul Latief dalam pesta pernikahan putri Prof Saleh, Sabtu (3/4/2021) lalu.

Ketika itu, Prof Saleh mengatakan Abdul Latief masih tampak sehat. Bahkan keduanya masih sempat tertawa bersama.

Sepekan berselang, Minggu (11/4/2021) Abdul Latief tutup usia. 

Laporan Kontributor TribunMakassar.com @bungari95

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved