PESONA DESA
Ratusan Warga Ikut Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Kantor Desa Taraweang
Baksos dilakukan dalam rangka pelaksanaan program CSR, yang dirangkaikan dengan kegiatan HUT ke 51 PT Semen Tonasa.

citizen reporter
Dinas Kesehatan Pangkep menggelar Bakti Sosial (Baksos) di Kantor Desa Taraweang, Kecamatan Labakkang, Pangkep, Senin (21/10/2019).
PANGKEP - Dinas Kesehatan Pangkep menggelar Bakti Sosial (Baksos) di Kantor Desa Taraweang, Kecamatan Labakkang, Pangkep, Senin (21/10/2019).
Baksos dilakukan dalam rangka pelaksanaan program CSR, yang dirangkaikan dengan kegiatan
HUT ke 51 PT Semen Tonasa.
Kegiatan ini diikuti oleh ratusan warga Taraweang, untuk mendapatkan pelayanan kesehatan secara gratis.
Para staf desa juga ikut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.
Salah seorang Warga Miliati, mengaku sangat senang dan bersyukur dengan adanya kegiatan pelayanan kesehatan gratis yang diadakan di Kantor Desa Taraweang.
Langganan berita pilihan tribun-timur.com di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribuntimur
Follow akun instagram Tribun Timur:
Berita Terkait :#PESONA DESA
Pemdes Mappakalompo Takalar Kembali Salurkan BLT-DD |
![]() |
---|
Akhiri 2 Periode, Kades Tabo-tabo Terima Kasih kepada Warga dan Perangkat Desa |
![]() |
---|
Bhabinkamtibmas Imbau Jamaah Masjid di Desa Tabo-tabo Jaga Keamanan |
![]() |
---|
Wujudkan Transparansi, Desa Tompubulu Pangkep Pajang Informasi APBDes |
![]() |
---|
Raih Penghargaan, Pemdes Pitue Berterimakasih kepada Warganya |
![]() |
---|