Liga Inggris
Lengkap Rekap Transfer Pemain Liga Inggris Musim 2019-2020, Arsenal Datangkan David Luiz, Terboros?
Lengkap Rekap Transfer Pemain Liga Inggris Musim 2019-2020, Arsenal Datangkan David Luiz, Terboros?
Tottenham Hotspur
Tottenham juga berhasil mendatangkan empat pemain baru di bursa transfer kali ini.
Rekrutan pertama Tottenham Hotspurs di bursa transfer kali ini adalah Tanguy Ndombele.
Ndombele direkrut Tottenham dari Lyon dengan mahar 65 juta poundsterling (Hampir Rp. 1,2 triliun) yang menjadikannya menjadi pemain termahal Spurs.
Nama kedua adalah Clarke, dan nama teranyar yang memutuskan bergabung dengan The Lily Whites adalah Ryan Sessegnon dari Fulham dan Giovani Lo Celso dari Real Betis.
Sessegnon dipinang dari The Lily Whites dari klub Championship Inggris, Fulham, pemain berusia 19 tahun tersebut dibeli Tottenham dengan banderol harga sebesar 25 juta poundsterling (sekitar Rp. 430 miliar).
Terbaru, skuat asuhan Mauricio Pochettino berhasil mendatangkan gelandang Timnas Argentina, Giovani Lo Celso.
Pria berusia 23 tahun tersebut dipinang The Lily Whites dengan status pinjaman selama semusim dengan opsi permanen di akhir musim 2019/2020.
Baca: Link Live Streaming TV Online, SCTV Timnas U-15 Indonesia vs Vietnam Piala AFF U-15 2019
Baca: Meski Latihan Tiap Hari, Anggota Paskibra Pangkep 2019 Ini Tetap Puasa Jelang Idul Adha
Manchester United
Klub Machester United juga berhasil mendaratkan tiga pemain baru ke Old Trafford.
David Luiz
Arsenal
Liverpool
Liga Inggris
Bursa Transfer
Andy Carroll
Manchester United
Stadion Emirates
The Gunners
Dani Ceballos
Pepe
Everton
Klasemen Lengkap Liga Inggris City Perkasa Selamat Tinggal Liverpool, Chelsea dan Spurs Juga Menang |
![]() |
---|
Klasemen Liga Inggris MU Dicoret Bursa Juara Usai Seri 6 Gol vs Everton, City Tak Terkejar, Top Skor |
![]() |
---|
Klasemen Terbaru Liga Inggris, Mourinho Kena Masalah Besar Dipermalukan Chelsea Peluang Juara Pupus! |
![]() |
---|
KLASEMEN Lengkap Liga Inggris Usai Liverpool Keok dari Tamu Dini Hari Tadi, City Perkasa Top Skor? |
![]() |
---|
Klasemen Terbaru Liga Inggris Setelah Setan Merah MU Mengamuk 9 Gol Tanpa Balas, Arsenal Keok |
![]() |
---|