Baebunta Selatan Permalukan Kappuna di Kapolres Luwu Utara Cup
Baebunta Selatan FC mempermalukan Kappuna FC dalam lanjutan Turnamen Sepakbola Kapolres Luwu Utara Cup 2019.
Penulis: Chalik Mawardi | Editor: Suryana Anas
TRIBUNLUTRA.COM, MASAMBA - Baebunta Selatan FC mempermalukan Kappuna FC dalam lanjutan Turnamen Sepakbola Kapolres Luwu Utara Cup 2019.
Kedua tim tergabung di grup F.
Baebunta Selatan menang 2-0 pada laga yang digelar di Lapangan Taman Siswa, Kelurahan Kappuna, Kecamatan Masamba, Luwu Utara, Rabu (13/3/2019) sore.
Baca: Polisi Bubarkan Judi Sabung Ayam di Marannu Luwu Utara
Baca: RESMI!Pemerintah Buka Rekrutmen CPNS di Papua Barat, Login di sscn.bkn.go.id,Bagaimana dengan Papua?
Baca: Tips Jitu WhatsApp, Cara Mudah Ciduk Orang-orang yang Sering Kepoin Profil Kamu
Dua gol Baebunta Selatan diborong Arjun pada menit 7 dan 49.
Pertandingan sebenarnya berlangsung seimbang.
Hanya saja, Baebunta Selatan lebih bisa memanfaatkan peluang.
Manager Kappuna, Jesen, cukup kecewa atas kekalahan ini.
"Pemain kami banyak membuang peluang," katanya.
Disisi lain, Baebunta Selatan puas dengan kemenangan di laga perdana mereka.
Laporan Wartawan TribunLutra.com, @chalik_mawardi_sp
Jangan Lupa Subscribe Channel Youtube Tribun Timur :
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/baebunta-selatan-fc-biru-mengalahkan-kappuna-fc-2-0-rabu-1332019.jpg)