Ini Peristiwa Viral di Toraja Sepanjang 2017
Sedikitnya ada tiga berita dan kejadian di wilayah Tana Toraja dan Toraja Utara yang viral di sosial media.
Penulis: Risnawati M | Editor: Mahyuddin
Laporan Wartawan TribunToraja.com, Risnawati
TRIBUNTORAJA.COM, RANTEPAO - Sedikitnya ada tiga berita dan kejadian di wilayah Tana Toraja dan Toraja Utara yang viral di sosial media.
Berita tersebut diunggah ke Medsos dan dibanjiri komentar para netizen.
Berikut berita paling viral tersebut :
1. Lovely December, Presiden Jokowi Dijadwalkan 2 Hari di Toraja Utara.
Presiden RI Jokowi dipastikan akan berkunjung ke Toraja Utara mengikuti puncak rangkaian Lovely December in Toraja 2017 tepat tanggal 28-29 Desember 2017.
Disampaikan oleh Kadis Kebudayaan dan Parawisata (Disbudpar), Harli Patriatno saat ditanya dalam persiapan Lovely December yang sedang berlangsung.
Masyarakat sangat berharap kedatangan Presiden Jokowi, Kamis (23/11/17).
Baca: VIDEO: Intip Kemeriahan One Day Trail Adventure di Tana Toraja
2. Gereja di Toraja Utara Beralaskan Tanah Berdinding Bambu dan Persiapan Natal Jemaat.
Terdapat gereja beralaskan tanah, berdinding bambu dan berukuran 5x9 meter di Dusun Rura Atas, Desa Nanggala, Kecamatan Nanggala, Toraja Utara, Selasa (19/12/17)
Gereja yang baru berumur satu tahun lebih, dibangun atas swadaya masyarakat, ada 25 keluarga menempati tempat ibadah tersebut dengan persiapan sederhana menyambut ibadah natal.
Berita ini dikomentari banyak netizen di group-group facebook.
Baca: Foto Viral! Karena Kehausan dan Diabaikan, Bocah Ini Minum Genangan Air di Jalan
3. Pembunuhan Sadis Mahasiswi UKI Toraja, dan Bupati Tana Toraja Melayat di Rumah Duka.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/gereja_20171219_211312.jpg)