Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Peringatan Hari HAM Diwarnai Aksi Unjuk Rasa di Makassar

Puluhan mahasiswa Makassar yang mengatasnamakan mahasiswa penyambung aspirasi rakyat Sulsel berunjuk rasa di bawa jembatan Flyover

Penulis: Hasan Basri | Editor: Anita Kusuma Wardana
HASAN BASRI
Peringatan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) di Makassar, Sulawesi Selatan diwarnai unjuk rasa sejumlah elemen mahasiswa, Minggu (10/12/2017) hari ini. 

Laporan Wartawan Tribun Timur Hasan Basri

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR -- Peringatan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) di Makassar, Sulawesi Selatan diwarnai unjuk rasa sejumlah elemen mahasiswa, Minggu (10/12/2017) hari ini.

Puluhan mahasiswa Makassar yang mengatasnamakan mahasiswa penyambung aspirasi rakyat Sulsel berunjuk rasa di bawa jembatan Flyover, Makassar.

Baca: Genitnya Lurah Ini, Sapa Ibu-Ibu dengan Panggilan Cantik di Acara Maulid

Dalam aksinya, tema yang diangkat adalah Stop Penindasan dan kembalikan Kedaulatan Rakyat dan beberapa Aktvis yang hilang.

Pantauan Tribun, puluhan mahasiswa berorasi di bawa Jembatan Flyover sembari membentangkan spanduk tuntutan mereka.

Baca: Sosialisasi Keselamatan Berkendara di Jalan, Jasa Raharja Gandeng Komunitas Bikers

Mereka juga membawa bendera merah putih san bendera gerakan mereka.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved