Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Hujan dan Angin Kencang Landa Jeneponto

Hujan dengan intensitas tinggi disertai tiupan angin kencang landa kota Jenponto, Jumat (06/01/2017) siang.

Penulis: Muslimin Emba | Editor: Imam Wahyudi
muslimin/tribunjeneponto.com
Hujan dengan intensitas tinggi disertai tiupan angin kencang landa kota Jenponto, Jumat (06/01/2017) siang. 

TRIBUNJENEPONTO.COM, BINAMU - Hujan dengan intensitas tinggi disertai tiupan angin kencang landa kota Jenponto, Jumat (06/01/2017) siang.

Pantauan di Jl Lingkar, Kelurahan Empoang, Kecamatan Binamu, pukul 14.30 Wita.

Terlihat air mulai mengggenangi beberapa titik di ruas jl Lingkar.

Hujan disertai angin itu sudah berlansung sekitar 15 menit hingga saat ini.

Kepala Seksi Kedaruratan BPBD Jeneponto, Andi Burhanuddin (32), yang ditemui TribunJeneponto.com, Rabu (14/12/2016) bulan lalu, menghimbau warga untuk waspada bencana.

"Informasi dari BMKG Sulsel intensitas hujan Jeneponto 200 hingga 400 mm dan itu di atas normal," kata Andi Burhanuddin.

Sumber: Tribun Timur
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved