Hujan Guyur Ulu Ere Bantaeng
Beberapa hari terakhir hujan dengan intensitas tinggi mengguyur Bantaeng
Penulis: Qudratullah Rustam | Editor: Mahyuddin
tribun/qudratullah
Hujan mengguyur Kecamatan Ulu Ere, Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Senin (25/07/2016)
TRIBUNBANTAENG.COM, ULU ERE - Hujan mengguyur Kecamatan Ulu Ere, Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Senin (25/07/2016)
Pantauan di pinggir jalan Poros Ulu Ere
Hingga berita ini ditulis, hujan masih mengguyur daerah setempat.
Beberapa hari terakhir hujan dengan intensitas tinggi mengguyur Bantaeng.(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/hujan-bantaeng_20160725_190950.jpg)