Mahasiswi UMI Ini Juga Senang Naik BRT
Hal tersebut ia ungkapkan kepada tribuntimur.com, saat menaiki BRT halte Urip Sumoharjo menuju Sudiang, Senin (13/6/2016).
Penulis: Munawwarah Ahmad | Editor: Anita Kusuma Wardana
TRIBUN TIMUR/MUNAWWARAH AHMAD
Dua orang mahasiswi Universitas Muslim Indonesia (UMI), Putri dan Yeni mengaku senang menggunakan Bus Rapid Transit (BRT) Mamminasata.
Laporan Wartawan Tribun Timur Munawwarah Ahmad
TRIBUN-TIMUR. COM, MAKASSAR- Dua orang mahasiswi Universitas Muslim Indonesia (UMI), Putri dan Yeni mengaku senang menggunakan Bus Rapid Transit (BRT) Mamminasata.
Hal tersebut ia ungkapkan kepada tribuntimur.com, saat menaiki BRT halte Urip Sumoharjo menuju Sudiang, Senin (13/6/2016).
Putri dan Yeni sudah sering menggunakan BRT.
Bagi kedua mahasiswi Menajemen semester IV tersebut, BRT jauh lebih nyaman dibandingkan menggunakan petepete.
"Kalau BRT dingin dan luas. Pelayanan juga sangat bagus. Mantap deh naik BRT ", jelas Putri.(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/brt_20160613_140918.jpg)