Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

BERITA FOTO

FOTO: Keindahan Panorama Air Terjun Bissappu Bantaeng

dari Kota Bantaeng sekitar 5 km dengan lama perjalanan sekitar 15 menit.

Penulis: Sanovra Jr | Editor: Ina Maharani
FOTO: Keindahan Panorama Air Terjun Bissappu Bantaeng - kabupaten-bantaeng-sulawesi_20160430_215224.jpg
TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR
Celebes Explorer 2016 mengabadikan keindahan panorama Air Terjun Bissappu yang terletak di Desa Bonto Salluang, Kecamatan Bissappu, Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Sabtu (30/4/2016).
FOTO: Keindahan Panorama Air Terjun Bissappu Bantaeng - salluang-kecamatan_20160430_215404.jpg
TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR
Celebes Explorer 2016 mengabadikan keindahan panorama Air Terjun Bissappu yang terletak di Desa Bonto Salluang, Kecamatan Bissappu, Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Sabtu (30/4/2016).
FOTO: Keindahan Panorama Air Terjun Bissappu Bantaeng - desa-bonto-salluang_20160430_215438.jpg
TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR
Celebes Explorer 2016 mengabadikan keindahan panorama Air Terjun Bissappu yang terletak di Desa Bonto Salluang, Kecamatan Bissappu, Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Sabtu (30/4/2016).

TRIBUN-TIMUR.COM - Celebes Explorer 2016 mengabadikan keindahan panorama Air Terjun Bissappu yang terletak di Desa Bonto Salluang, Kecamatan Bissappu, Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Sabtu (30/4/2016).

Air Terjun Bissapu memiliki ketinggian sekitar 80 meter dengan dikelilingi pepohonan yang masih asri serta suasana yang tenang hanya suara gemuruh air yang terdengar hingga jarak 300 meter. Lokasi ini berjarak tempuh dari Kota Bantaeng sekitar 5 km dengan lama perjalanan sekitar 15 menit.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved