Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Ibadah Haji 2014

Bus Liman Jemput Jamaah Haji Barru-Pinrang

Bus untuk jamaah haji asal Pinrang sembilan unit dan Kabupaten Barru empat bus

Penulis: Saldy Irawan | Editor: Suryana Anas

Laporan Wartawan Tribun Timur, Saldy

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR -Jamaah Haji asal Barru dan Pinrang dijemput bus Liman. 13 unit bus Liman diturunkan di Asrama Haji Sudiang untuk mengangkut jamah haji kembali di dua kabupaten tersebut.

Koordinator Liman Linda mengatakan, bus untuk jamaah haji asal Pinrang sembilan unit dan Kabupaten Barru empat bus.

"Pesanan ini, tergantung dari masing-masing kuota jamaah hajinya," ujar Linda, Kamis (23/10/2014). (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved