TOPIK
Polemik Rembang 10
-
Rembang Memacetkan Jl Dg Tata Raya Makassar
Truk tronton tak boleh lagi masuk ke wilayah Makassar pada siang hari.
-
Saat Dijaring, Sopir Rembang Mencoba "Sogok" Polisi
Sopir truk milik CV Karya Makmur Gowa ini berupaya lolos dengan menyodorkan duit Rp 15 ribu kepada polisi tim Dishub.
-
Mulai Besok, Rembang Dilarang Beroperasi Siang Hari di Makassar
Adapun jam operasional rembang 10 ini mulai pukul 21.00 Wita hingga 05.00 Wita
-
Truk 10 Roda Bikin Macet Jalan di Jl Aroepala dan Hertasning
Peraturan daerah pemerintah Kota Makassar tentang larangan truk akan berlaku, Sabtu (1/3/2014) besok.
-
1 Maret, Polisi Militer dan TNI Tertibkan Rembang 10 di Makassar
"Truk dengan muatan delapan ton roda 10 tidak boleh beroperasi di Makassar pada siang hari"