TOPIK
Pembentukan Luwu Tengah
-
Sejumlah warga yang berjalan kaki maupun pengendara roda dua dan roda empat mulai melintas di jalur trans Sulawesi, setelah lumpuh selama dua hari.
-
Pihak kepolisian terus memukul mundur demonstran di Walenrang, Kabupaten Luwu, Selasa (12/11/2013) siang.
-
Syahrul bahkan menyayangkan siaran kekerasan di daerah yang dipimpinnya terus ditayangkan.
-
Sejumlah masyarakat Walenrang, Kabupaten Luwu mengeluhkan pemadaman listrik yang terjadi sejak pagi
-
Mobil baraccuda yang digunakan terus maju, bahkan telah sampai di depan lapangan Walenrang.
-
Para ibu rumah tangga menyiapkan makanan nasi bungkus dan kopi dipinggir jalan apabila para mahasiswa kelaparan.
-
Sejumlah pohon telah ditumbangkan dan batu berserakan di tengah jalan. Jalur trans Sulawesi lumpuh total.
-
Selain itu, kondisi lalu lintas di jalan ini lumpuh total
-
"Alhamdulillah dagangan saya laku karena banyak pengguna jalan yang singgah makan pisang ijo,"
-
Sekitar sepuluh lebih mahasiswa yang terkena luka tembakan peluru karet.
-
Hingga pukul 16.30 para mahasiswa masih memblokir jalur trans Sulawesi.
-
empat di antaranya pelajar SMA.
-
Para mahasiswa juga memberikan kesempatan kepada keluarga jenasah untuk melintas di jalan tersebut.
-
Salah seorang mahasiswa, Ahmad, mengatakan hari ini masih aksi prakondisi
-
membakar sekitar sepuluh ban bekas di jembatan batusitanduk
-
mahasiswa menahan satu mobil truck dan menggunakannnya sebagai panggung orasi.