TOPIK
Hari Antikorupsi
-
Kajari Selayar Jadi Irup Hari Antikorupsi Sedunia
Cumodo Tresno jadi inspektur Upacara Hari Antikorupsi Sedunia di Kantor Kejari Selayar, Jl Supratman, Kecamatan Benteng
-
Kejati Ungkap Tersangka Pembebasan Lahan Bandara, MARS: Hanya Kelas 'Ikan Teri'
MARS menilai progres penangan perkara yang merugikan uang negara ratusan miliar belum menyentuh pelaku utama.
-
Sulsel 'Lumbung' Korupsi
Pasalnya, hasil temuan MARS bahwa kasus korupsi di wilayah ini sudah menyasar semua sektor.
-
Aswar Hasan: Ini Panggung Dosen dan Mahasiswa se Makassar
Aswar bersama puluhan massa Garda Tipikor unhas itu juga menyampaikan orasi.
-
Usai Unjuk Rasa, Kapolres Gowa Punguti Sampah Demonstran
Kapolres Gowa, AKBP Ivan Setiadi, yang ikut mengamankan aksi tersebut, juga terlihat memungut sampah para demonstran begitu aksi selesai.
-
VIDEO: BEM UNM Gelar Unjuk Rasa di Flyover
Mereka berunjuk rasa dibawa Flyover untuk menyuarakan aspirasinya atas masih maraknya kasus tindak pidana korupsi di Makassar.
-
VIDEO: Ini Harapan Siswi SMAN 5 Makassar di Hari Antikorupsi
Andi Poji Gading mengatakn, untuk memberantas korupsi di Indonesia, hukuman yang diberikan kepada pelaku harus memberi efek jera
-
Sekda Luwu Timur Beberkan Cara Termurah Atasi Korupsi
"Ini juga tertuang pada peraturan presiden No 55 Tahun 2015 tentang strategi nasional dan pencegahan dan pemberantasan korupsi,"
-
Aktivis Mahasiswa Bakar Keranda Mayat di Depan Kantor Kajari Bulukumba
Mereka meminta aparat hukum Kejari Bulukumba untuk memeroses seluruh pelaku korupsi di daerah itu.
-
VIDEO: Pemuda Bersatu Desak Kejari Tuntaskan Dugaan Korupsi RSUD Lanto Dg Pasewang
Saparuddin menyebut kasus dugaan korupsi RSUD Lanto Dg Pasewang bernilai puluhan miliar.
-
Peringati Hari Antikorupsi, Ini Tuntutan Hipma Gowa
Hipma Gowa menggelar aksi unjuk rasa memperingati Hari Anti Korupsi Internasional, di depan Kantor Bupati Gowa
-
VIDEO: HMI Demo di Kejari Barru
"Sudah empat kali HMI demo tentang kasus ini, sejak Selasa kami turun aksi, tapi sampai hari ini belum juga tuntas," kata Ketua HMI Barru, Musfir.
-
Demo Antikorupsi, Polisi Rekayasa Arus Lalu Lintas di Flyover
Dilakukan karena massa aksi peringatan Hari Anti Korupsi se-Dunia mulai padati bawah Flyover, Jumat (9/12/2016) siang.
-
Aktivis Bulukumba: Hukum Mati Pelaku Korupsi
Sejumlah aktivis dan mahasiswa melakukan aksi demo di Kejaksaan Negeri (Kejari) Bulukumba
-
VIDEO: Unjuk Rasa MTPK di Kantor Bupati Takalar
"Aksi ini akan kami lanjutkan hingga 12 Desember, dan kami berharap pihak Kejaksaan dapat mengusut tuntas semua dugaan korupsi di Takalar,"
-
MTPK Demo Antikorupsi di Kantor Bupati Takalar
Aksi disertai pembubuhan tanda tangan pada kain putih, menolak korupsi di Takalar.
-
Kejari Soppeng Sudah Selamatkan Rp.562.532.100 Uang Negara
Kejari Soppeng, memperingati Hari Anti Korupsi Internasional (HAKI) 2016, di kantor Kejari Soppeng
-
Daftar Kasus Korupsi yang Masih Ditangani Kejari Maros
Tahun 2016 ini, Kejari juga sudah berhasil mengembalikan kerugian negara sebesar Rp 275 juta dan denda Rp 150 juta
-
Kejari Pangkep ke Kantor Bupati Bagi-bagi Kaos dan Stiker Antikorupsi
Bupati Pangkep Syamsuddin A Hamid menyambut Firmansyah cs di pelataran kantor bupati Pangkep.
-
Kajari Maros Bagi-Bagi Baju Kaos Antikorupsi di Patung Kuda
Sebagai bentuk imbauan kepada pengendara supaya tidak melakukan korupsi dan menghindari pungutan liar.
-
HMI Unjuk Rasa di Kejari Barru, Tuntut Dugaan Korupsi Mobil Dinas DPRD
Kasi Intelijen Kejari Barru, Erwin, yang meladeni pengunjuk rasa dalam rangka Hari Antikorupsi, itu.
-
VIDEO: Pengunjuk Rasa Salawat Badar depan Gedung DPRD Bantaeng
Mereka bersalawat sambil menunggu 25 anggota DPRD Bantaeng meladeni mereka. Aksi ini dalam rangka memperingati Hari Antikorupsi Sedunia.
-
Hari Anti Korupsi, Pegawai Bea Cukai Sulawesi Bagi Stiker dan Bersih-Bersih di Losari
Sejumlah Pegawai Kanwil Bea Cukai Sulawesi memusatkan kegiatan di Anjungan Pantai Losari dengan aksi bersih pantai.
-
Demo di Flyover, BEM UNM Singgung Dugaan Korupsi di Universitas Negeri Makassar
Para demonstran yang berjumlah sekitar 30 orang ini membentangkan spanduk yang bertuliskan tuntutan mereka
-
Anjing Pointer dan Milanois Siap Kawal Demo di Flyover
Siap kawal demo peringatan Anti Korupsi dibawah jalan layang Flyover, Jl Urip Sumoharjo, Jumat (9/12/2016) siang.
-
Polwan Berjilbab Kawal Pendemo di Flyover Makassar
Hari ini, dikabarkan akan diwarnai dengan aksi unjuk rasa mahasiswa dari berbagai elemen dan organisasi mahasiswa.
-
Pengunjuk Rasa Hari Antikorupsi Bikin Macet Lanto Dg Pasewang Jeneponto
Seunit mobil truk kontainer disandera pengunjuk rasa di depan kantor bupati. Truk tersebut dijadikan panggung aksi.
-
Darmukit Sudah Setahun Pimpin Kejari Jeneponto, Belum Pernah Tetapkan Tersangka Korupsi
Selama itu, Kejari belum pernah menetapkan orang sebagai tersangka tindak pidana korupsi.
-
Kejari Belopa Berbahasa Bugis Kampanye Antikorupsi: Masiri Ki'
Puluhan pegawai Kejari turun ke jalan membagi-bagikan stiker Masiri Ki kepada pengendara, khususnya pengendara mobil dinas. Kepala Kejari Belopa Gede
-
Mobil Water Canon Siaga di Flyover Makassar
Hari ini, dikabarkan sejumlah elemen mahasiswa dan penggiat anti korupsi akan turun kejalan berunjuk rasa.