TAG
Penembakan Rudi S Gani
-
Hari ini, tepat enam bulan kasus penembakan pengacara Rudi S Gani di Kabupaten Bone, Sulsel belum menemui titik terang.
Selasa, 1 Juli 2025
-
Kasus penembakan pengacara Rudi S Gani di Bone belum terungkap. Polisi dan pengacara serukan penyelesaian tuntas demi kepercayaan publik.
Minggu, 22 Juni 2025
-
Tadjuddin Rachman meminta Kapolda agar mengantensi khusus pelaku penembakan pengacara Rudi S Gani di Kabupaten Bone pada 31 Desember 2024 lalu.
Minggu, 16 Maret 2025
-
Hingga hari ke 40 pasca penembakan Rudi S Gani pihak kepolisian masih kesulitan meringkus pelaku.
Senin, 10 Februari 2025
-
Padahal, sejauh ini sudah 42 saksi telah dimintai keterangan oleh penyidik Satreskrim Polres Bone dalam peristiwa pembunuhan di penghujung 2024 itu.
Minggu, 12 Januari 2025
-
Garis polisi masih terpasang di rumah Pengacara Rudi S Gani di Desa Pattuku Limpoe, Kecamatan Lappariaja, Kabupaten Bone, Jumat (11/1/2025).
Sabtu, 11 Januari 2025