Liga 1
Eks Asisten Pelatih Brighton di Liga Inggris Resmi Gantikan Pieter Huistra Latih Borneo FC
Pieter Huistra dipecat setelah Borneo FC menelan tiga kekalahan beruntun di Liga 1.
Kenzo Nambu kerap menjadi sorotan setelah berseragam Bali United.
Ia hanya mencatatkan 1 gol dari 15 laga bersama Bali United.
Kini Kenzo Nambu telah diperkenalkan sebagai pemain baru Borneo FC.
Gelandang serang asal Jepang didatangkan sebagai pengatur serangan Pesut Etam.
Kenzo Nambu menjadi pemain ketiga didatangkan Borneo FC.
Sebelumnya ia telah mendatangkan Matheus Pato dan Ricky Cawor.
Keduanya telah menjalani debutnya pada laga kontra Semen Padang.
Kenzo Nambu sendiri bukan nama yang asing bagi publik sepak bola Tanah Air.
Ia pernah bermain untuk PSM pada medio 2022-2024 dengan torehan 23 gol dan 5 asis dari 75 pertandingan di semua ajang.
Bahkan Kenzo Nambu bagian dari skuad juara PSM Makassar.
Selain pengalaman bermain di Indonesia, yang membuatnya tidak memerlukan adaptasi terlalu lama.
Faktor utama perekrutannya ialah karena posisi naturalnya sebagai gelandang serang.
Versitilitas juga menjadi nilai plus pemain kelahiran Tokyo tersebut.
Sebab ia tercatat pernah bermain di 9 posisi berbeda.
Yakni gelandang serang, penyerang lubang, kanan, kiri, dan tengah, gelandang kanan, kiri, dan bertahan.
Profil Christian Ilic Pemain Kroasia Kedua Didatangkan Bhayangkara FC, Bisa Main 10 Posisi |
![]() |
---|
Profil Shanyder Borgelin eks Tandem Lionel Messi Dirumorkan Gabung Bhayangkara, Kualitas Menjanjikan |
![]() |
---|
Sosok Pemain Kembar Dirumorkan Gabung Persis Solo, Mirip Kisah Yakob Sayuri dan Bagas Bersaudara |
![]() |
---|
Daftar 8 Pemain Asing Malut United Musim Depan, Didominasi Jagoan Persib Bandung |
![]() |
---|
Eks Top Skorer Liga 1 Dirumorkan Satu Klub Asnawi Mangkualam di Port FC |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.