Outlet Asus Kini Hadir di TSM Makassar, Pertama di Sulawesi
Asus kini punya outlet di Lantai LG No 91A, Trans Studio Mal (TSM) Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel).
Bagi pengguna yang butuh performa lebih, tersedia pula varian Vivobook S 14, yang menggunakan prosesor terbaru Intel dan AMD, namun dengan TDP yang jauh lebih tinggi yakni mencapai 50 watt.
Pelanggan yang mencari lini produk gaming juga dapat mengunjungi ASUS Exclusive Store Trans Studio Mall karena di tempat ini terdapat pula lini notebook gaming ASUS ROG dan TUF Gaming.
Salah satu produk unggulannya adalah ASUS ROG Zephyrus G14 dan G16 terbaru yang merupakan laptop gaming berbasis NVIDIA GeForce RTX paling tipis di dunia.
Direktur Cahaya Surya Komputer, Jonni Tju mengatakan, outlet ini sudah direncanakan sejak tahun 2022 dan terealisasi di 2024.
“Kami ingin meningkatkan kepercayaan dan experience bagi masyarakat. Apalagi produk Asus di outlet ini lengkap,” katanya.
Ia menambahkan, berbagai promo dihadirkan untuk pembelian produk Asus periode 3-31 Juli 2024.
“Tersedia pula sejumlah hadiah langsung berupa souvenier ekslusif ASUS selama persediaan masih ada,” katanya. (*)
| DPP Partai Golkar Belum Tentukan Nasib Kepengurusan Taufan Pawe Cs di Hari Terakhir |
|
|---|
| Haru Wisudawati Bawa Foto Ayah-Ibu ke Plh Rektor UNM Prof Farida Patittingi |
|
|---|
| Keterampilan: Mata Uang Baru Pertumbuhan |
|
|---|
| 80 Pegolf Amatir dari 8 Negara Siap Adu Skill di South Sulawesi Amauter Open 2025 di Sulsel |
|
|---|
| Heboh Siswa Kritik Menu SPPG, Ismail Bachtiar: Cuma Lelucon Tapi Masukan Bagi SPPG |
|
|---|
