Muhammadiyah Blak-blakan Ada Ormas Keagamaan Dapat Izin Tambang, Apa Mudaratnya?
Ia menegaskan bahwa Muhammadiyah masih dalam proses kajian mendalam untuk menilai manfaat dan mudarat dari kebijakan tersebut.
Penulis: Siti Aminah | Editor: Saldy Irawan
Muhammadiyah, melalui Sekretaris Umum PP Muhammadiyah, Abdul Mu'ti, menyatakan akan terlebih dahulu mengkaji penawaran IUPK dari pemerintah.
"Beliau menyampaikan, kami akan kaji dulu. Cuman kalau Gus Yahya bilang kan, iya kami butuh, kami siap. Nah, itu bedanya antara Muhammadiyah sama NU," kata Mu'ti.
Sikap Muhammadiyah yang masih dalam proses kajian ini menunjukkan kehati-hatian dan ketelitian dalam menyikapi kebijakan IUPK untuk ormas keagamaan.
Muhammadiyah ingin memastikan bahwa kebijakan tersebut benar-benar membawa manfaat bagi umat dan bangsa, tanpa menimbulkan dampak negatif bagi lingkungan dan sosial budaya.(*)
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Ketua Muhammadiyah Makassar Harap Kapolda Sulsel baru Tidak Dimanfaatkan Oligarki |
![]() |
---|
Pengamat Ekonomi: Literasi Keuangan Kunci Tingginya Transaksi Cicil Emas di Sulsel |
![]() |
---|
Teliti Islam Berkemajuan dalam Praktik Sosial Muhammadiyah, Dosen Unismuh Raih Gelar Doktor di Unhas |
![]() |
---|
Truk Tambang Abaikan Jam Operasional di Maros, Chaidir Syam Lapor ke Pemprov Cabut Izin Usaha |
![]() |
---|
Ruas Jalan Lintasan Truk Tambang di Moncongloe Maros Mulai Rusak |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.