Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Unhas Golf Club Berbagi Amaliah Ramadan

Rektor Unhas sekaligus Ketua Unhas Golf Club bersama Prof Jamaluddin Jompa berbagi zakat kepada seluruh pegawai/caddy

|
Penulis: CitizenReporter | Editor: Ari Maryadi
Citizen Report
Rektor Unhas sekaligus Ketua Unhas Golf Club bersama Prof Jamaluddin Jompa berbagi zakat kepada seluruh pegawai/caddy yang bekerja di Padang Golf Baddoka, Makassar Ahad, 7 April 2024 di Baddoka. 

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR -- Rektor Unhas sekaligus Ketua Unhas Golf Club bersama Prof Jamaluddin Jompa berbagi zakat kepada seluruh pegawai/caddy yang bekerja di Padang Golf Baddoka, Makassar.

Kegiatan ini dilakukan Ahad, 7 April 2024 di Baddoka.

Prof Jamaluddin Jompa mengatakan kegiatan ini rutin dilakukan setiap tahunnya di Baddoka.

"Saya selaku ketua unhas golf club, Prof Jamaluddin Jompa saat melakukan pembagian zakat," kata Prof Jamaluddin.

Ia ditemani beberapa pengurus.

Prof Jamaluddin Jompa mengatakan kegiatan ini 23111
Prof Jamaluddin Jompa mengatakan kegiatan ini rutin dilakukan setiap tahunnya di Baddoka.

Di antaranya, Dr Sawedi Muhammad, Prof Isran Ramli, Dr Ir Yahya Sirajuddin, Dr Ir Andi Amri, dan Dr Syarif Saddam Rivanie Parawansa.

Sumber: Tribun Timur
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved