Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Kapolda Sulsel Tiba di Makassar

Daftar 4 Putra Daerah Jadi Kapolda Sulsel: Jusuf, Burhanuddin, Guntur, Andi Rian Djajadi

Profil 4 jenderal putra daerah pernah menjabat Kapolda Sulsel, Jusuf Manggabarani, Burhanuddin Andi, Mas Guntur Laupe, dan Andi Rian Djajadi

Editor: Ari Maryadi
ISTIMEWA
Kolase 4 jenderal putra daerah pernah menjabat Kapolda Sulsel dari masa ke masa. Jusuf Manggabarani, Burhanuddin Andi, Mas Guntur Laupe, dan Andi Rian Djajadi 

Jabatan terakhirnya di Kepolisian Republik Indonesia adalah sebagai Wakapolri dan pensiun pada 2011.

Ia pernah menjabat Wakapolda Sulsel tahun 1999, dan Kapolda Sulsel tahun 2003.

Komjen Jusuf Manggabarani
Komjen Jusuf Manggabarani (ist)

2. Inspektur Jenderal Burhanuddin Andi

Irjen. Pol. (Purn.) Drs. Burhanuddin Andi, S.H., M.H. lahir di Soppeng 26 April 1959 adalah seorang Purnawirawan Polri yang sebelumnya menjabat sebagai Pati SSDM Polri.

Burhan, lulusan Akpol 1983 ini berpengalaman dalam bidang sabhara.

Sebelumnya, dia menjabat sebagai Koorsahli Kapolri.

Burhanuddin Andi menjabat Kapolda Sulsel tahun 2013 sampai 2014.

Kapolda Sulsel Irjen Burhanuddin Andi menggelar pertemuan dengan sejumlah pengusaha dan buruh di Hotel Swiss Belinn, Jl Boulevard, Makassar, Senin (28/4/2014). Burhanuddin menggelar pertemuan tersebut dalam rangka perayaan hari May Day atau hari buruh. TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN
Kapolda Sulsel Irjen Burhanuddin Andi menggelar pertemuan dengan sejumlah pengusaha dan buruh di Hotel Swiss Belinn, Jl Boulevard, Makassar, Senin (28/4/2014). Burhanuddin menggelar pertemuan tersebut dalam rangka perayaan hari May Day atau hari buruh. TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN (TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN)

3. Inspektur Jenderal Mas Guntur Laupe

Irjen. Pol. (Purn.) Drs. Mas Guntur Laupe, S.H., M.H. lahir di Parepare 23 Juli 1963.

Ia Purnawirawan Polri yang sebelumnya menjabat sebagai Analis Kebijakan Utama bidang Sespimti Sespim Lemdiklat Polri.

Laupe, lulusan Akpol 1986 ini berpengalaman dalam bidang reserse.

Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah adalah Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri.

Mas Guntur Laupe menjabat Kapolda Sulsel tahun 2019-2020.

Upacara lepas sambut Kapolda Sulsel dari Irjen Pol Mas Guntur Laupe ke Irjen Pol Merdisyam di Lapangan Markas Polda Sulsel, Jl Perintis Kemerdekaan, Makassar, Rabu (2/8/2020). Irjen Pol Merdisyam sebelumnya adalah Kapolda Sulawesi Tenggara atau Sultra dan Irjen Pol Mas Guntur Laupe dimutasi menjadi Widyaiswara Kepolisian Utama Tk I Sespim Lemdiklat Polri. tribun timur/muhammad abdiwan
Upacara lepas sambut Kapolda Sulsel dari Irjen Pol Mas Guntur Laupe ke Irjen Pol Merdisyam di Lapangan Markas Polda Sulsel, Jl Perintis Kemerdekaan, Makassar, Rabu (2/8/2020). Irjen Pol Merdisyam sebelumnya adalah Kapolda Sulawesi Tenggara atau Sultra dan Irjen Pol Mas Guntur Laupe dimutasi menjadi Widyaiswara Kepolisian Utama Tk I Sespim Lemdiklat Polri. tribun timur/muhammad abdiwan (TRIBUN-TIMUR.COM/MUHAMMAD ABDIWAN)

4. Inspektur Jenderal Andi Rian Djajadi

Irjen Andi Rian Djajadi adalah Jenderal Asal Makassar.

Sumber: Tribun Timur
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved