Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

PSM Makassar

PSM Makassar Vs Persib Bandung, Duet Yuran-Erwin Bisa Jegal Ciro Alves-David Da Silva

PSM Makassar vs Persib Bandung, duet Yuran Fernandes dan Erwin Gutawa bisa jegal Ciro Alves dan David da Silva

Penulis: M Yaumil | Editor: Sukmawati Ibrahim
kolase/ist
PSM Makassar vs Persib Bandung -  Duet Yuran Fernandes dan Erwin Gutawa bisa jegal Ciro Alves dan David da Silva. 

Kreativitas individu pemain di setiap lini akan menjadi pembeda aliran serangan kedua tim.

Tim yang mampu memanfaatkan situasi ini akan lebih efektif.

“Dia (Persib) compact defense dia harus cepat transisi baik menyerang dan bertahan. Bahwa sama-sama taktikal, tapi siapa yang cepat melakukan transisi dengan pass attack,” ujar Marwal.

Statistik Erwin Gutawa

Laga 11

Tackles 32

Interceptions 39

Clearances 29

Assists 0

Passes 174/254

Yellow cards 2

Red cards 1

Fouls 10

Offsides 1. (*)

 

 

 

 


 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


 

Sumber: Tribun Timur
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved