PSM Makassar
Persikabo Waspadai Cara PSM Makassar Cetak Gol, Kenzo Nambu Jadi Ancaman Serius
Pemain Persikabo Syahrul Lasinari merasa was-was dengan pemain jangkung PSM Makassar saat mereka bersua di pekan 3 Liga 1 2023/2024, Jumat (14/7/2023)
Penulis: M Yaumil | Editor: Alfian
Dua laga tanpa kemenangan plus kekalahan di markas sendiri.
Bahkan di laga sebelumnya mendominasi permainan namun hasil berbicara lain.
Tavares tetap optimis bisa membawa Pasukan Ramang ke performa terbaiknya.
“Sayangnya dari sisi kita sendiri, kita belum bisa dapatkan hasil yang kita inginkan di laga sebelumnya,” jelas Tavares.
“Tapi dalam sepakbola itu selalu ada pertandingan selanjutnya. Kita punya kesempatan di pertandingan selanjutnya,” ujar juru taktik PSM.
Menurutnya, Wiljan Pluim cs bermain tidak bagus pada laga sebelumnya.
Mendominasi permainan serta menciptakan banyak peluang.
Untuk itu, laga lawan Laskar Padjajaran ini optimis bisa bawa pulang hasil baik.
“Performa kita tidak buruk sekali kita mempunyai beberapa peluang yang harusnya, kita bisa menangkan pertandingan,” pungkasnya.(*)
Baca berita terbaru dan menarik lainnya dari Tribun-Timur.com via Google News atau Google Berita
| Janji Wali Kota Munafri Arifuddin ke PSM Makassar |
|
|---|
| Dua Pemain PSM Makassar Masuk Best Eleven Pekan 12 Super League, Hilman Tepis 5 Peluang Dewa United |
|
|---|
| Yuran Fernandes 3 Kali Buat Kesalahan Saat PSM Makasaar Menang 1-0 Dewa United |
|
|---|
| 2 Pekan Lagi Lawan PSBS Biak Tapi Pelatih PSM Makassar Sudah Pelajari Kekuatan Lawan |
|
|---|
| Man of The Match di Laga Dewa United vs PSM Makassar, Aloisio Neto: Kami Bermain Seperti Berlatih |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Kenzo-Nambu-pemain-PSM-Makassar-masuk-daftar-top-skor-Liga-1.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.