Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

PSM Makassar

Dua Pemain Layak Gantikan Ramadhan Sananta di PSM Makassar, Ada Berdarah Toraja dan eks Timnas

Lerby Eliandry dan Muhammad Ridwan dianggap pemain layak menggantikan Ramadhan Sananta di PSM Makassar.

Editor: Sudirman
Ist
Lerby Eliandry, Ramadhan Sananta, dan Muhammad Ridwan. Lerby dan Muhammad Ridwan dianggap cocok menggantikan Ramadhan Sananta di PSM Makassar. 

Dia pun tak menampik ada beberapa tim lain yang menawarinya untuk bergabung.

Cuma keputusan belum dia ambil.

Baca juga: Pesan Menyentuh Ramadhan Sananta Setelah Resmi Hengkang dari PSM Makassar, Suporter: No Problem!

“Ada tim yang mendekati, ada dua tim,” ujarnya.

Tercatat di awal musim 2022-2023, Muhammad Ridwan memperkuat Persik Kediri dengan 10 pertandingan dengan durasi bermain 179 menit.

Lalu dipinjamkan ke Dewa United di putaran kedua Liga 1. 

Lagi-lagi Muhammad Ridwan kurang dapat menit bermain.

Hanya bermain empat kali dengan durasi bermain 90 menit tanpa cetak satu gol pun.
 
Kendati demikian, bukan tidak mungkin Muhammad Ridwan bisa menemukan permainan terbaiknya jika berlabuh ke PSM Makassar

Dia sosok target man, punya postur tubuh ideal untuk memenangkan duel bola udara.

Jika berlabuh ke PSM Makassar, Muhammad Ridwan akan meramaikan persaingan di lini depan. 

2. Lerby Eliandry

Pemain kedua layak berseragam PSM Makassar ialah Lerby Eliandry.

Striker keturunan Toraja memang tanpa klub. Kontraknya bersama Bali United telah berakhir.

Lerby Eliandry memang santer dikaitkan dengan PSM Makassar.

Apalagi, juara Liga 1 musim lalu itu berpotensi kehilangan striker lokalnya, Ramadhan Sananta.

Makanya, Lerby Eliandry menjadi alternatif lini depan PSM Makassar

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved