PSM Makassar
Reza Arya Pratama Hengkang dari PSM Makassar ? Persija Tawarkan Kontrak Panjang Senilai Rp 5 Miliar
Sebelumnya beredar rumor jika Kiper PSM Makassar Reza Arya Pratama berpeluang menggeser posisi Andritany Ardhiyasa di Persija Jakarta.
Orangtua Reza Arya Minta Bertahan
Menurut ibunda Reza, lebih baik membela PSM Makassar.
Sukmawati bersikeras untuk menahan anaknya hengkang ke tim lain.
Alasannya, karena lebih dekat dengan kampung halaman.
Dan di Jakarta Reza belum tentu dapat posisi kiper utama.
“Tidak usah nak lebih baik disini saja di kampung kiita. Nyata-nyata kampung kita dibela kalau kamu jauh juga saya tidak bisa pergi menonton,” jelasnya.
“Apa nanti orang bilang, baru naik nama kamu sudah langsung mau pindah,” pungkasnya.
Statistik Reza, dimainkan sebanyak 33 kali dengan penyelamatan 81 kali.
Melakukan 594 passes dan 330 diantaranya tepat sasaran.
Melakukan empat tackle, tiga interceptions dan 10 clearances.
Karier Reza Arya
Reza Arya lahir pada 18 Mei 2000 di Kota Parepare, Sulawesi Selatan.
Pemain yang masih berusia 20 tahun ini, memiliki tinggi 172 cm.
Reza Arya mengawali kariernya bersama PPLP Sulawesi Selatan pada tahun 2016, dan sempat bergabung dengan Mattombong FC ditahun yang sama.
Setahun berselang, Reza memilih bergabung bersama PSM Makassar U-17.
| Eks Pemain PSM Makassar Makin Gacor di Pegadaian Championship, Masuk Daftar Top Skorer |
|
|---|
| Adu Tajam Ujung Tombak PSM Makassar vs PSBS Biak di Pekan 13 Super League |
|
|---|
| PSM Makassar Diminta Maksimalkan Peran Savio Roberto dan Akbar Tanjung di Laga Kontra PSBS Biak |
|
|---|
| Preview PSM Makassar vs PSBS Biak: Momentum Tomas Trucha Kembalikan Keangkeran Stadion BJ Habibie |
|
|---|
| Derby Indonesia Timur, PSM Makassar Jamu PSBS Biak: Adu Tajam Abu Kamara vs Ruyery Blanco |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/Persija-Jakarta-tawarkan-kontrak-Rp-5-miliar-untuk-kiper-PSM-Makassar-Reza-Arya-Pratama.jpg)