Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

PSM Makassar

M Arfan tak Permasalahkan Sistem Bubble Demi Kelanjutan Liga 1

Wakil Kapten PSM Makassar, M Arfan berharap, rencana bergulirnya kembali Liga 1 2022-2023 bisa terealisasi.

Penulis: Kaswadi Anwar | Editor: Muh Hasim Arfah
dok PSM
Wakil Kapten PSM Makassar, M Arfan berharap, rencana bergulirnya kembali Liga 1 2022-2023 bisa terealisasi. 

"Untuk putaran pertama ini, kami rencananya habiskan dengan sistem bubble dahulu selama enam pekan," kata Ferry Paulus dikurtip dari BolaSport.com, Kamis (24/11/2022).

Ferry Paulus menambahkan, untuk putaran kedua Liga 1 2022/2023 akan ada perubahan format.

Nantinya 18 klub Liga 1 2022/2023 bisa kembali bermain di kandangnya dan menjalani laga tandang.

"Kalau untuk putaran kedua baru kembali lagi dengan sistem kandang tandang. Mulai dari pekan ke-18 sampai pekan ke-34," ucapnya.(*)

Baca juga: Dipanggil Shin Tae-yong, Pemain PSM Dzaky Asraf Saingan Pemain Abroad dan Rekan Setim di Posisi Wing

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved