PSM vs PSS
PSM vs PSS Sleman : Laga Pembuktian 2 Bomber Seret Gol, Ini Statistik Golgol Mebrahtu & Wander Luiz
PSM Makassar ingin mengakhiri lima laga tanpa kemenangan di laga kontra PSS Sleman pada pekan ke-28 Liga 1 Indonesia 2021/2022
"Perlu penajaman di lini depan. Harapannya Ferdinand bisa tampil dan jadi tumpuan," tuturnya.
Berbeda dengan Luqmanul Hakim, anggota Laskar Ayam Jantan (LAJ), Paman menilai Golgol hanya kekurangan suplei bola dari lapangan tengah.
Makanya, di pertandingan lawan Bhayangkara, Golgol terkadang menjemput bola di lapangan tengah, bahkan hingga area pertahanan.
Padahal, eks pemain Brisbane Roar itu memiliki penguasaan bola, tembakan dan sundulan bagus.
"Golgol hanya kurang suplai dari lapangan tengah. Dia punya penguasaan bola bagus, tembakan bagus, sundulan bagus. Biar Ronaldo dan Messi, kalau tidak ada suplei di lapangan tidak bisa juga," tandasnya.
Golgol Mebrahtu vs Wander Luiz
Posisi: Striker
Kebangsaaan: Australia
Main: 4 (306')
Gol: 0
Assist: 0
Tendangan mengarah: 3
Drible sukses: 2
2. Wander Luiz
Posisi: Striker
Kebangsaan: Brazil
Main: 9 (758')
Gol: 3
Assist: 0
Tendangan mengarah: 7
Drible sukses: 3.(*)