PSM Makassar
Cetak Gol Perdana Sejak Main di PSM 2017 lalu, M Arfan Beri Kado Indah di HUT ke-106 Laskar Pinisi
Berkat dua gol M Arfan PSM Makassar mengalahkan Persita 3-0 di laga pekan ke-10 Liga 1 2021/2022
Penulis: Kaswadi Anwar | Editor: Alfian
Penjaga gawang kelahiran Jeneponto ini pun sukses mencatatkan cleansheet untuk kedua kalinya secara beruntun.
Sebelum di laga pekan ke-9 kontra Tira Persikabo, Hilman yang kembali dipercaya berjaga di bawah mistar gawang tampil memuku.
Peluang demi peluang Tira Persikabo mampu dimentalkan hingga laga berakhir imbang tanpa gol.
Menghadapi Persita, Hilman kembali menunjukan kelasnya.
Sebanyak lima kali ia mampu melakukan penyelamatan, termasuk salah satu tendangan bebas dari pemain Persita yang mampu ditepis.
Profil M Arfan
-Tanggal lahir: 22 Januari 1998
-Umur: 23 tahun
-Tempat lahir: Makassar
-Posisi: Gelandang
-Tinggi: 175 cm
-Karir Junior
2010–2015 SSB Hasanudin
2016 PSM U-23
-Senior Senior
2017-2021 PSM Makassar
2017 Timnas U23
2017 Timnas Senior
Statistik di Liga 1 :
-2017
Main: 28 (1521')
Gol:-
-2018
Main: 11 (655')
Gol:-
2019
Main: 20 (1074')
Gol:-
2020
Main: 2 (180')
Gol:-
2021/2022
Main: 10 (534')
Gol:2.(*)