Info CPNS
Siap Mendaftar, Guru Honorer Ini Harap Tidak Ada Lagi Penundaan Jadwal CPNS
Pendaftaran CPNS sangat dinantikan oleh pejuang Calon Pegawai Negeri SIpil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja(PPPK).
Penulis: Siti Aminah | Editor: Suryana Anas
Berikut formasinya;
Formasi Terbanyak CPNS 2021
Formasi CPNS 2021 di Instansi Pusat
- Penjaga Tahanan
- Analisis Perkara Peradilan
- Pemeriksa
- Analisis Hukum Pertanahan
- Perawat
Formasi CPNS 2021 di Tingkat Provinsi
Kesehatan
- Perawat
- Dokter
- Asisten Apoteker
- Perekam Medis
- Bidan