Lowongan Kerja
Adira Finance Buka Lowongan Kerja 47 Posisi Februari 2021, Lulusan D3 S1, Minat? Daftar di Link Ini
Berikut update Lowongan Kerja untuk wilayah Makassar, Jakarta, Surabaya, Semarang, dan kota-kota lainnya di Indonesia.
Editor:
Sakinah Sudin
1. TELLER
Deskripsi Pekerjaan
- Melakukan proses penerimaan angsuran dan transaksi lainnya.
- Melakukan proses pengeluaran uang untuk pembayaran pencairan Non Dealer Sales (NDS) dan penggantian dana tunai (petty cash).
- Melakukan proses program penjualan produk langsung ke nasabah/pelanggan yang sudah ada.
Kualifikasi:
- Mampu mengoperasikan komputer, terutama Ms. Office dan keahlian administrasi lainnya.
- Mampu membina hubungan baik dengan pihak internal.
- Teliti, berintegritas tinggi, dan detail.
Persyaratan pendidikan:
- Pendidikan min. D3/S1 dari semua jurusan.
- IPK min. 2,50.
Pengalaman Kerja
- Terbuka untuk lulusan baru.
- Min. 1 tahun sebagai kasir atau keuangan, akan menjadi nilai lebih apabial berpengalaman di perusahaan pembiayaan.
Batas daftar 1 Maret 2021