FOTO: Bengkel Mitsubishi di Trans Studio Mal
Outlet dan servis ini merupakan salah satu strategi BBM untuk mendongkrak penjulan dan pelayanan di masa pandemi.
Penulis: Sanovra Jr | Editor: Imam Wahyudi
TRIBUN TIMUR/ SANOVRA
Suasana peresmian dealer ke-29 dan servis kendaraan PT Bosowa Berlian Motor di Trans Studio Mall (TSM), Makassar, Rabu (16/12/2020).
TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Suasana peresmian dealer ke-29 dan servis kendaraan PT Bosowa Berlian Motor di Trans Studio Mall (TSM), Makassar, Rabu (16/12/2020).
Outlet dan servis ini merupakan salah satu strategi BBM untuk mendongkrak penjulan dan pelayanan Mitsubishi di masa pandemi.
Dalam peresmian itu turut hadir Managing Direktor PT Bosowa Berlian Motor, Anton Wijaya dan National Operation Head MMKSI PT. Bosowa Berlian Motor, Firmansyah Ichsan.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/suasana-peresmit5rbh.jpg)